SuaraBekaci.id - Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Shayne Pattynama resmi dipanggil Shin Tae-yong untuk melakoni FIFA Matchday melawan Burundi.
Pada laga ini, Shayne Pattynama yang baru resmi disumpah menjadi warga negara Indonesia (WNI) bakal melakoni debut bersama Timnas Indonesia.
Kota Bekasi bakal menjadi tempat pemain Viking FK itu melakoni debutnya bersama tim Merah Putih. Seperti diketahui, laga Timnas Indonesia melawan Burundi bakal berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga pada 25 dan 28 Maret 2023.
"Setelah kami melakukan pengecekan langsung dan diskusi, kami memilih Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi sebagai lokasi pertandingan FIFA Match Day melawan Burundi," kata Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali seperti dikutipd dari laman resmi PSSI.
Menurut eks Menpora tersebut, stadion kebanggaan warga Bekasi itu sangat siap untuk menggelar FIFA Matchday.
"Secara fasilitas Stadion Patriot Candrabaga lebih siap. Selain itu fasilitas penunjang lainnya juga ada seperti lahan parkir, akses, dan lain-lain. Semoga pertandingan melawan Burundi nanti berjalan lancar, aman dan timnas Indonesia mampu meraih kemenangan demi mendongkrak posisi di peringkat FIFA," sambungnya.
Berikut daftar pemain yang dipanggil untuk FIFA match day melawan Burundi:
1. Asnawi Mangkualam (Jeonnam Dragons)
2. Witan Sulaeman (Persija Jakarta)
3. Nadeo Argawinata (Bali United)
4. Dendy Sulistyawan (Bhayangkara FC)
5. Egy Maulana (Dewa United)
6. Elkan Baggott (Cheltenham Town)
7. Jordi Amat (Johor Da'rul Tazim)
8. Fachruddin Aryanto (Madura United)
9. Rizky Ridho (Persebaya Surabaya)
10. Rachmat Irianto (Persib Bandung)
11. Ricky Kambuaya (Persib Bandung)
12. Marc Klok (Persib Bandung)
13. Muhammad Ferrari (Persija Jakarta)
14. Syahrian Abimanyu (Persija Jakarta)
15. Hansamu Yama (Persija Jakarta)
16. Syahrul Trisna (Persikabo Kabupaten Bogor)
17. Dzaky Asraf (PSM Makassar)
18. Ramadhan Sananta (PSM Makassar)
19. Edo Febriansyah (RANS Nusantara)
20. Daffa Fasya (Borneo FC)
21. Doni Tri Pamungkas (Persija Jakarta)
22. Yance Sayuri (PSM Makassar)
23. Yacob Sayuri (PSM Makassar)
24. Dimas Drajad (Persikabo Kabupaten Bogor)
25. Riko Simanjuntak (Persija Jakarta)
26. Pratama Arhan (Tokyo Verdy)
27. Shayne Pattynama (Viking FK)
28. Saddil Ramdani (Sabah)
Baca Juga: Lilipaly Harusnya Masuk Timnas Indonesia Lawan Burundi, Shin Tae-yong Perlu Baca Alasan Ini
Berita Terkait
-
Here We Go! Elkan Baggott Muncul Kasih Kode ke Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Gilas Arab Saudi
-
FIFA 'Rayakan' Timnas Indonesia Hajar Arab Saudi: Magis Marselino Ferdinan!
-
Jalan Terjal Timnas Indonesia Akhiri Kutukan 43 Tahun Tak Menang atas Arab Saudi
-
Maarten Paes Masuk Daftar 10 Kiper dengan Save Terbanyak, Lampaui Penjaga Gawang Bahrain
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Penampakan Warung Kelontong Tempat Jualan Obat Terlarang di Bekasi
-
5 Hari Banjir Rob Rendam Desa Hurip Jaya Bekasi: 320 KK Jadi Korban
-
Kampanye Hitam di Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tempuh Jalur Hukum
-
Geger Kapal Tongkang Nyangkut di Jembatan CBL Tambun, Begini Kronologisnya
-
Janjikan Pemerintah Bersih, Heri-Sholihin: Tak Ada Transaksional Mutasi ASN