SuaraBekaci.id - Malam Nifsu Syaban pada kalender Masehi 2023 jatuh pada hari ini Selasa 7 Maret 2023. Malam Nifsu Syaban menjadi malam istimewa bagi umat Muslim, satu bulan sebelum menyambut bulan Ramadan.
Sejumlah hadish Rasulullah SAW menerangkan keutamaan malam Nisfu Syaban. Malam Nisfu Syaban merupakan malam pada pertengahan bulan Syaban atau malam tanggl 15 Syaban.
Hadish yang diriwayatkan oleh Ibnu Abbas menjelaskan bahwa pada malam Nifsu Syaban merupakan salah satu malam doa umat Muslim dikabulkan oleh Allah SWT.
"Lima malam tidak akan ditolak doa di dalamnya, Malam Jumat, Malam Pertama dari bulan Rajab, malam Nisfu Syaban, malam Lailatul Qadar, malam hari raya idul adha dan idul fitri"
Hadis dari Mu'adz bin Jabal radhiyallahu 'anhu juga menjelaskan bahwa pada malam nisfu Syaban, Allah SWT akan mendatangi makhluk-Nya dan memberikan ampunan dosa.
"Allah mendatangi seluruh makhluk-Nya pada malam Nisfu Syaban. Dia pun mengampuni seluruh makhluk kecuali orang musyrik dan orang yang bermusuhan."
Bagi umat Muslim, malam Nifsu Syaban menjadi malam yang mulia. Pada malam yang mulia ini, umat Muslim di seluruh dunia bisa melakukan sejumlah amalan-amalan.
Membaca Alquran
Membaca Alquran pada malam Nifsu Syaban menjadi salah satu amalan utama yang bisa dikerjakan umat Muslim.
Baca Juga: Tunaikan Tiga Amalan di Malam NIsfu Syaban Ini
Rais Syuriyah Pengurus Ranting Nahdlatul Ulama (PRNU) Buaran, Serpong, KH M Nurul Irfan menjelaskan, malam nishfu Sya’ban adalah malam 15 Sya’ban memiliki keistimewaan karena malam tersebut posisinya di bawah malam lailatul qodar saat Ramadan.
"Melakukan shalat sunnah mutlak, tasbih, taubat, membaca Al-Quran, dzikir, memperbanyak shalawat, pada malam itu, ya tidak apa-apa. Tradisi membawa air, juga tidak masalah," ucapnya seperti dikutip dari NU Online.
Ulama mengajarkan kepada kaum mulimin untuk banyak melakukan kebaikan-kebaikan pada Sya’ban atau malam nisfu Sya’ban. Bahkan Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam pun meningkatkan ibadahnya di Sya’ban.
– –
"Aku tidak pernah sama sekali melihat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam berpuasa secara sempurna sebulan penuh selain pada Ramadhan. Aku pun tidak pernah melihat beliau berpuasa yang lebih banyak daripada berpuasa di Sya’ban.” (HR. Bukhari No. 1969 dan Muslim No. 1156),"
Membaca Surat Yasin
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Jusuf Kalla Lepas Relawan PMI untuk Bencana Sumatera dan Aceh
-
Libur Usai, Arus Balik Dimulai: Ini Imbauan Penting untuk Penumpang Kereta Api
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny