SuaraBekaci.id - Rizal Djibran pesinetron dilaporkan istrinya sendiri, Maesarah Nurzaka karena diduga melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) serta kekerasan seksual karena memaksa melakukan penyimpangan seskual atau parafilia.
"Sejak kekerasan seksual saya sudah ingin melapor. Cuma saya diancam, yaitu kekerasan verbal. Saya dipukul tangan, kaki," ujar Sarah seperti dikutip dari Suara.com
Sarah yang dinikahi oleh Rizal satu tahun lalu itu menurut tim kuasa hukum mendapat ancaman dan tindak kekerasan.
Tris Harijanto menyebut bahwa Rizal semakin kasar kepada kliennya setelah sang istri menolak melakukan penyimpangan seksual.
Menurut penjelasan Sarah, ia mendapat tindaka kekerasan seperti dipaksa, didorong, dipukul tangan dan kakinya hingga menyebabkan luka lebam.
Karena mendapat perlakuan kasar seperti ini dan di bawah tekanan, Sarah terpaksa melakukan hubungan suami istri yang dinilai penyimpangan seksual.
Lantas siapa Rizal Djibran?
Rizal diketahui seorang pesinetron dan pedangdut kelahiran Malang, Jawa Timur pada 29 Agustus 1977.
Rizal diketahui sempat menjadi pemenang pada kontes model di Malang pada 1992. Pada 1997, ia terpilih sebagai Abang Jakarta.
Selain menjadi model, Rizal juga diketahui sempat merilis album dangdut pada 2004. Setelah album dangdutnya itu rilis, Rizal diketahui sempat menjadi relawan medis saat tsunami yang menerjang Aceh pada awal 2004.
Rizal juga diketahui jebolan salah satu universitas swasta di Jakarta. Ia meraih gelar S1 jurusan Hubungan Internasional.
Rizal Djibran turun ke dunia akting saat ikut Lenong Bocah pada 1994-1995. Ia juga sempat bermain di sinetron 90-an, Jin dan Jun.
Sejumlah sinetron yang pernah dibintangi oleh Rizal antara lain, Hidayah (2006), Tutur Tinular Versi 2011 (2011), Raden Kian Santang (2012), dan Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran (2021).
Berita Terkait
-
Istri Laporkan Pesinetron Rizal Djibran karena KDRT dan Penyimpangan Seksual, Apa Aja Jenis-jenisnya?
-
Tanya Soal KDRT ke Nycta Gina, Maia Estianty Banjir Kritikan Warganet: Apa Ga Ada Pertanyaan Lebih Sopan
-
Rizal Djibran Lakukan KDRT dan Penyimpangan Seksual
-
Jawaban Tegas Nycta Gina Jika Rizky Kinos Lakukan KDRT: Cerai Aja Lah
-
Kalau Mabuk, Rizal Djibran Lakukan Kekerasan Seksual ke Sarah, sampai Mengumpat soal Kemaluan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi