
SuaraBekaci.id - Bintang Brasil Richarlison jadi perhatian publik Indonesia pasca unggah selebrasi gol gelandang timnas, Marselino di akun Instagram miliknya.
Marselino yang mengetahui selebrasi golnya diposting oleh bintang Brasil itu mengaku sangat kaget, namun ia sangat senang dengan hal tersebut.
"Saya kaget, tapi senang juga," ujar Marselino mengutip dari Antara.
Saat mencetak gol ke gawang Filipina di pertandingan terakhir babak fase grup A Piala AFF 2022, Marselino merayakannya dengan tarian merpati.
Selebrasi ini pernah dilakukan oleh Richarlison ketika membuat gol di Piala Dunia 2022.
Pemain klub Liga Inggris Tottenham Hotspur itu pun menyematkan video Marselino di unggahan story Instagramnya pribadinya @richarlison.
Marselino mengatakan, dirinya memang sudah merencanakan selebrasi tersebut sejak sebelum pertandingan.
Pria yang berkarier di klub Persebaya itu menegaskan bahwa dirinya hobi meniru perayaan-perayaan gol unik dari para pesepak bola dunia.
Hal tersebut, menurut dia, menjadi motivasi agar dapat membuat gol di lapangan.
Baca Juga: Sosok Richarlison, Posting Gol Marselino ke Gawang Filipina
"Selebrasi itu membangun, mengeluarkan aura positif. Nanti saya akan membuat perayaan lain lagi andai mampu menjebol gawang lawan di semifinal Piala AFF 2022," kata Marselino.
Berita Terkait
-
Rusia Ngebet Uji Coba Melawan Timnas Indonesia, Kapan Waktunya?
-
Pemain Keturunan Indonesia Mengaku Komunikasi dengan PSSI, Jalani Proses Naturalisasi?
-
Stadion Baru untuk Timnas Indonesia? Ini Bocoran Mengejutkan dari Erick Thohir
-
3 Pemain Timnas Indonesia Cedera Jelang Laga Krusial Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Pelatih Merasa Miris Kevin Diks Terancam Absen Bela Timnas Indonesia
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah