Peristiwa inilah yang menggerakkan hati pengacara kondang, Hotman Paris untuk mengusut kasus ini ke ranah hukum.
Hal ini disampaikannya melalui unggahan cuplikan video tersebut yang meminta dengan tegas supaya Polisi Banten menyelidiki kasus pemasungan anak terhadap ibunya.
“Ayok Polisi tangkap pelakunya! Ini tindak pidana! Wilayah Polres mana ini! Hotman 911 mohon agar polisi tangkap pelaku,” tulisnya dalam unggahan video tersebut.
Sontak saja, unggahan cuplikan video itu dibanjiri komentar dari netizen.
Baca Juga: Jalan Akses ke RSUD Cilegon Ditutup, Wali Kota Cilegon: Mohon Dimaklumi!
“Perlakukan ibumu seperti ratu maka rezekimu akan lancar, ini malah sebaliknya kau bahkan menjadi anak yang durhaka,” tulis salah satu netizen.
“Tangkap anak durhaka itu, seburuk apapun seorang ibu ia pernah bertarung nyawa agar anak-anaknya bisa lahir ke dunia ini,” sahut netizen lainnya.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
Olok-Olok di Acara TV, Andre Taulany Dikhawatirkan Disomasi Firdaus Oiwobo
-
Mengenal Bahasa Inggris ala Firdaus Oiwobo, Ngaku Punya Aliran Sendiri usai Diledek Hotman Paris
-
Daftar 'Buffer Zone' Lalin Arus Mudik 2025 di Banten Jika Terjadi Kepadatan 'Zona Merah'
-
Firdaus Oiwobo Bandingkan Bahasa Inggris Anaknya dan Hotman Paris: Lidahnya...
-
Hotman Paris Sandingkan Foto Ahok dan Firdaus Oiwobo: Gayanya Sama
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
-
Lepas Pelatih Kiper demi Timnas Indonesia, Bos Dewa United FC Ucap Pesan Menyentuh
-
Dulu Calon Bintang Timnas Indonesia, Jagoan Indra Sjafri Malah Ditendang Klub Kasta Terbawah
-
Antusiasme Go Ahead Eagles Lepas Dean James ke Timnas Indonesia
-
Septian Bagaskara Ungkap Misi Besar di Timnas Indonesia
-
Harga Kripto PI Network Naik Signifikan dalam 24 Jam, Ini Prospeknya
Terkini
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir