SuaraBekaci.id - Marhaban ya Piala Dunia. Kick Off Piala Dunia 2022 akan berlangsung hari ini, Minggu 20 November 2022. Laga perdana Piala Dunia 2022 akan mempertemukan Qatar vs Ekuador.
Pertandingan Qatar vs Ekuador akan berlangsung di Al Bayt Stadium, Al Khor pukul 23:00 WIB. Bagi tuan rumah, tiga poin wajib mereka raih untuk memberikan kebahagiaan para suporter.
Misi sama juga diemban oleh Ekuador. Di atas kertas, mereka lebih berpengalama di Piala Dunia. Qatar baru menjalani debutnya sementara Ekuador sudah tiga kali tampil di Piala Dunia.
Prediksi Susunan Pemain Qatar vs Ekuador:
Qatar: Saad Al Sheeb; Pedro Miguel, Boualem Khoukhi, Tarek Salman, Bassam Al-Rawi, Abdelkarim Hassan; Abdulaziz Hatem, Karim Boudiaf, Hassan Al-Haydos; Akram Afif, Almoez Ali.
Pelatih: Felix Sanchez.
Ekuador: Alexander Dominguez; Xavier Arreaga, Piero Hincapie, Robert Arboleda, Pervis Estupinan; Carlos Gruezo, Angel Mena; Jhegson Mendez, Romario Ibarra, Michael Estrada; Enner Valencia.
Pelatih: Gustavo Alfaro.
Berikut deretan fakta menarik pertandingan Qatar vs Ekuador:
Baca Juga: Neymar Tiba di Qatar, Brasil Timnas Terakhir Datang di Lokasi Piala Dunia 2022
- Stadion Al Bayt tempat laga Qatar vs Ekuador memiliki daya tampung 60.000 tempat duduk.
- Striker Almoez Ali jadi top skorer Qatar di Piala Asia dengan torehan 9 gol.
- Michael Estrada menjadi top skorer Ekuador di babak kualifikasi Piala Dunia zona CONMEBOL dengan torehan 6 gol.
- Ekuador minus Byron Castillo karena dianggap menggunakan dokumen palsu.
- Pemain Ekuador dituding mendapat suap dari Qatar agar mengalah di laga perdana.
- Qatar meraih 4 kemenangan berturut-turut dengan mencetak lebih dari 1 gol.
Berita Terkait
-
Pertama Kali Dalam Hidupnya Cristiano Ronaldo Berencana Dipecat Tanpa Pesangon Usai Piala Dunia 2022
-
Salah Server Begini Kikuknya Sergio Aguero Saat Terjebak Naik Pesawat Isinya Suporter Brazil
-
Neymar Tiba di Qatar, Brasil Timnas Terakhir Datang di Lokasi Piala Dunia 2022
-
Banyak Isu Miring Piala Dunia 2022, Timnas Qatar Pilih Fokus di Laga Pertama World Cup
-
Presiden FIFA Gianni Infantino Jawab Kritik Isu LGBT Hingga Kekerasan Pekerja Migran di Piala Dunia 2022 Qatar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'
-
BRI Visa Infinite Perkuat Layanan Nasabah Prioritas dan Private dengan Beragam Premium Benefits