SuaraBekaci.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan Jessica Iskandar sedang menghibur para penonton di Jayapura, Papua.
Dalam video yang diunggah salah satu akun Tiktok tersebut, terlihat artis yang akrap disapa Jedar itu kenakan baju bling-bling.
Di video itu, Jedar tampak percaya diri kenakan baju bling-bling tersebut dan menghibur penonton dengan menyanyikan sejumlah lagu.
Dalam video yang beredar itu, terlihat juga Jessica Iskandar tampak berjoget bak seorang biduan dangdut.
Aksi Jedar ini pun membuatnya mendapat saweran dari para penonton. Uang saweran itu dibentuk seperti kalung.
Mendapat kalung uang tersebut, Jedar langsung mengalungkan ke lehernya.
Mendapat saweran uang tersebut, Jedar pun bertambah semangat untuk bernyanyi dan hibur para penonton.
Terbaru, unggahan Jessica Iskandar di akun Instagram pribadinya kini dipenuhi dengan hujatan dan caci maki dari netizen.
Pada postingan yang memperlihatkan Jessica Iskandar dan suami beserta kedua anaknya tengah bersantai di kolam renang mendapat kritik pedas dari netizen.
Baca Juga: Pamer Liburan di Tengah Krisis Finansial, Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag Disemprot Warganet
"Susahnya beda...kita susah buat perut mereka susah buat gaya hidup," tulis salah satu netizen.
"Ingat ya susah nya Jedar beda sama kita," sambung akun lainnya.
"Gaya elit ekonomi sulitttt," tambah pengguna Instagram lainnya.
Unggahan foto itu sendiri diposting Jessica Iskandar untuk memperingati hari Ayah pada 12 November lalu. Ucapan hari ayah ia berikan untuk suami tercinta, Vincent Verhaag.
"Selamat hari ayah @v.andrianto my hot daddy! You are one and only ours. We love you always. Muachhh," tulis caption unggahan Jedar itu.
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Tob Tobi Tob Viral di TikTok, Ternyata Ini Makna Sebenarnya!
-
Tak Ada Piring di Rumah Dinas, Gubernur dan Wagub Papua Tengah Bagikan Momen Makan Pakai Tutup Rantang Plastik
-
Melawan Ketidakadilan, Perempuan Papua: Pembangunan Negara yang Berorientasi Ekonomi Telah Menghancurkan Kehidupan
-
TikTok Tanam Modal Rp132 Triliun di Thailand, Ogah Investasi di Indonesia Gegara Preman?
-
Tak Ada Rumah Dinas, Gubernur dan Wagub Papua Tengah Rela Tinggal Seatap
Terpopuler
- Emil Audero Cetak Sejarah Setelah 1 Detik Resmi WNI, Jadi Kiper Paling ... di Asia!
- Erick Thohir Geleng-geleng dengan Sikap Bahrain Jelang Hadapi Timnas Indonesia di Stadion GBK
- Sosok Mira Christina Setiady, Istri Bos Sritex Iwan Kurniawan Lukminto Punya Jabatan Moncer
- Ayah Mertua Elus-elus Perut Aaliyah Massaid Setelah Wudhu, Netizen Berdebat: Ajaran Siapa Sih?
- Seberapa Kaya Rudy Salim? Disebut Firdaus Oiwobo Cuma Sanggup Kasih Honor Rp6 Juta saat Podcast
Pilihan
-
Setelah Naik Tinggi, Harga Emas Antam Tiba-tiba Ambruk
-
IHSG Diprediksi Menguat, Bursa Asia dan Wall Street Kompak Beri Kabar Baik!
-
Bos Tol CMNP Jusuf Hamka Gugat Taipan MNC Hary Tanoe
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 6 Maret 2025
-
Dianggap Rasis ke Pemain Naturalisasi, Ahmad Dhani Ternyata Keturunan Bule?
Terkini
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
-
Banjir Bekasi 2025: Villa Nusa Indah Tenggelam, Warga Mengungsi ke Atap Rumah
-
Kota Bekasi Lumpuh! Banjir Terburuk Sejak 2016