SuaraBekaci.id - LGBT alias Lesbin, Gay, Biseksual dan Transgender jadi trending topic di laman Twitter pada Rabu (2/11) malam. LGBT jadi trending di Indonesia pasca materi stand up dari komika Popon Kerok.
Nama Popon Kerok bahkan kemarin, Selasa (1/11) juga sempat trending topic. Dalam materi stand upnya, Popon menyinggung kelompok LGBT yang ingin punya anak dengan cara metode surrogate mother.
Bagi kebanyakan orang, mereka yang memiliki orientasi seksual suka dengan sesama jenis dianggap sebagai perilaku menyimpang bahkan dianggap memiliki penyakit.
Terlepas dari pro dan kontra soal kelompok LGBT, di dunia sepak bola keberadaan LGBT juga jadi sorotan tersendiri.
Sejumlah pesepak bola bahkan ada yang berani ungkap jati diri sebagai penyuka sesama jenis, meski salah satunya mengalami nasib tragis.
Eks striker Manchester City, Justin Fashanu merupakan pemain di Liga Inggris yang suka dengan sesama jenis. Dikutip dari thesun.co.uk, Fashanu diketahui suka sesama jenis setelah diungkapkan oleh keponakannya, Amal Fashanu.
"Saya tidak berpikir orang menyadari betapa keluarga pemain benar-benar menderita. Ibu saya akan mencoba untuk melindungi saya. Jadi saya tidak akan mencari tahu hal-hal tersebut. Namun saat ini, dengan internet, semua yang perlu Anda lakukan adalah mengetikkan nama Anda sendiri dan Anda dapat melihatnya. Ini mengerikan," kata Amal.
Justin Fashanu merupakan pemain kulit hitam pertama yang memiliki nilai transfer terbesar di Liga Inggris. Dikutip dari transfermarkt.com, Fashanu di transfer hampir mencapai 1 juta poundsterling. Pada 1998, eks pemain Newcastle United itu ditemukan tewas gantung diri di kamarnya.
Baca Juga: Profil Popon Kerok, Komika yang Trending Setelah Menyindir Kaum LGBT
Berikutnya ada nama eks pemain Aston Villa dan West Ham United, Thomas Hitzlsperger. Dikutip dari metro.co.uk, Hitzlsperger mengakui bahwa dirinya ialah penyuka sesama jenis meskipun ia sempat menikah dan punya anak.
"Ini merupakan proses yang panjang dan sulit. Hanya dalam beberapa tahun terakhir telah saya menyadari bahwa saya lebih suka hidup bersama dengan seorang pria," kata pemain yang juga sempat bermain untuk Lazio tersebut.
Pada musim 2012-13 klub Liga Inggris Leeds United resmi mengontrak pemain berposisi winger dari klub MLS, Columbus Crew bernama Robert Hampton Rogers III atau yang akrab disapa Robbie Rogers.
Rogers langsung menyita perhatian fans Leeds United utamanya dari kaum Hawa pasalnya pemian kelahiran Amerika Serikat ini memiliki wajah tampan.
Tag
Berita Terkait
-
Profil Popon Kerok, Komika yang Trending Setelah Menyindir Kaum LGBT
-
Komika Popon Kerok Jadi Trending Topic di Twitter, Videonya Bahas Kelompok LGBT Ingin Punya Anak Ramai Tuai Cibiran
-
Sosok Nas Mohamed, Pria Qatar Pertama Mengaku Gay Bicara Piala Dunia 2022 dan LGBT di Semenanjung Jazirah Arab
-
Cerita Mojang Bandung Mengerikannya Jadi LGBT, Jadi Cemburuan yang Lebih Menggila dari Orang Normal
-
Akhir Tragis Pesepak Bola Penyuka Sesama Jenis, Justin Fashanu
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi