SuaraBekaci.id - Seorang bocah sekolah dasar (SD) di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat melakukan aksi berani dengan memanjat tiang yang sangat tinggi demi bisa mengibarkan bendera Merah Putih.
Bocah SD itu diketahui merupakan siswa di SDN 03 Sukajaya, Cibitung, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Romi Pramuja nama bocah SD tersebut.
Romi yang merupakan siswa kelas 6 SD dengan berani memanjat tiang bendera yang memiliki ketinggian hampir 8 meter tersebut.
Dari video yang diunggah akun Instagram @gue_cikarang.co.id, Romi melakukan aksi tersebut saat upacara bendera tiap hari senin.
Menurut salah satu guru di SDN 03 Sukajaya, aksi Romi itu dilakukan karena bendera Merah Putih tersangkut di tiang atas.
Dalam video, Romi dengan sigap memanjat tiang tersebut. Sementara sejumlah guru terlihat dari bawah memegan tiang.
Setelah sampai di puncak tiang, Romi lalu membenarkan posisi bendera Merah Putih hingga bisa berkibar kembali.
"Romi siswa kami langsung memanjat hingga akhirnya upacara bendera terlaksana berkat keberanian Romi," ucap Lala Komalasari, guru SDN 03 Sukajaya.
Aksi berani Romi ini pun mendapat pujian dari banyak netizen yang melihat video tersebut. Mayoritas netizen meminta ada apresiasi yang diberikan kepada Romi dari pihak pemerintah Kabupaten Bekasi.
Baca Juga: Diserahkan ke Jaksa, Pria Pembakar Bendera Merah Putih di Aceh Segera Disidang
"Kira kira dinotice ga ya sama orang-orang yg di pemerintahan? harusnya sih iya," tulis salah satu netizen.
Berita Terkait
-
Denmark Open 2022 Dimulai Besok, Ini Daftar Kontingen Merah Putih
-
Diserahkan ke Jaksa, Pria Pembakar Bendera Merah Putih di Aceh Segera Disidang
-
14 Wakil Merah Putih Tur Eropa, Dibuka Denmark Open 2022
-
Bendera Merah Putih Berpita Hitam 'Berkibar' di Laga Real Madrid vs Osasuna, Berduka untuk Tragedi Kanjuruhan
-
Kenang Tragedi Kanjuruhan, Bendera Merah Putih dengan Pita Hitam Hiasi Papan Skor Laga Espanyol vs Valencia Hari Ini
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar