SuaraBekaci.id - Beredar video di laman sosial media yang dengan narasi menyebutkan artis Nikita Mirzani mengamuk.
Dalam video yang beredar di laman Instagram itu, memang tidak memperlihat Nikita Mirzani, hanya jeritan dan teriakan yang terdengar di audio.
Di keterangan dalam video yang beredar tersebut, disebutkan bahwa peristiwa itu terjadi di Kejaksaan Negeri Serang.
Teriakan dan amukan Nikita Mirzani dalam narasi juga disebutkan terkait pelimpahan tahap dua penyidikan kasus UU ITE.
"Artis Nikita Mirzani diduga mengamuk saat dilakukan pelimpahan tahap dua penyidikan kasus UU ITE oleh kepolisian ke Kejaksaan Negeri Serang," tulis caption pada video yang diunggah akun Instagram @kabarnegri_news
Sayup-sayup dalam video itu terdengar suara diduga Nikita Mirzani bertanya dengan nada tinggi, siapa..siapa? Lalu terdengar juga teriakan tidak mau, tidak mau.
Video ini pun membuat netizen ramai memberikan komentarnya.
"kebnyakan gaya emang ni org," tulis salah satu netizen.
"Kena Azabnya juga nihh si Nyai," sambung akun lainnya.
Baca Juga: Alasan Nikita Mirzani Putus dengan John Hopkins karena Pebalap MotoGP Itu Temperamen
Dito Mahendra melaporkan Nikita Mirzani ke Polresta Serang Kota pada 16 Mei 2022 atas dugaan pencemaran nama baik lewat media sosial. Atas ini, Nikita Mirzani sudah ditetapkan sebagai tersangka.
Sang presenter dikenakan Pasal 27 ayat (3) jo Pasal 45 ayat (3) atau Pasal 36 jo Pasal 51 ayat (2) UU ITE dan Pasal 311 KUHP.
Terkait kasus ini, pada 18 Oktober 2022, berkas penyidikan Nikita Mirzani telah dinyatakan lengkap alias P21. Ini berarti kasus tersebut akan segera dilimpahkan ke pihak kejaksaan.
Berita Terkait
-
Alasan Nikita Mirzani Putus dengan John Hopkins karena Pebalap MotoGP Itu Temperamen
-
Bongkar Isi Lemari, Nikita Mirzani Ngaku Habiskan Rp 5 Miliar Jika ke Paris
-
Nikita Mirzani Bongkar Alasan Putuskan John Hopkins: Marahnya Enggak Bisa Dikontrol
-
Nikita Mirzani Bisa Beli Rumah Gara-Gara Ribut dengan Elza Syarief, Dapat Rp 2 M dalam Sehari
-
Hadiahi Bunda Corla Rp100 Juta, Nikita Mirzani Sudah Ngefans Sejak Aktif di Facebook
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang