SuaraBekaci.id - Peristiwa kecelakaan terjadi di baju jalan tol Lingkar Timur arah ke Cikampek, Kranji Kota Bekasi dan Pondok Kopi pada Sabtu (22/10/2022) dinihari sekitar pukul 01.00 WIB.
Pada video yang diunggah akun Instagram @bekasi.terkini terlihat sebuah truk besar berwarna putih dalam posisi miring di bahu jalan.
"Kecelakaan truk terguling di bahu jalan Tol lingkar Timur arah Cikampek/ Pondok Kopi/Kranji, sekira pukul 01:00 WIB, Sabtu, 22/10/22," tulis caption unggahan video tersebut.
Dari video yang direkam pengguna jalan memperlihatkan bahwa sejumlah kendaraan berat tampak membantu proses evakuasi.
Baca Juga: Seorang Penjual Gorengan Terkena Letupan Ban Truk yang Pecah Hingga Dilarikan ke Rumah Sakit
Sementara itu dari informasi yang diberikan pihak Jasamarga bahwa truk alami terperosok di lajur 1-2 atau pada posisi kiri ke tengah.
Peristiwa truk terperosok tersebut terjadi tepatnya di KM 44+200 arah Cikunir. Akibat truk terperosok tersebut kondisi lalu lintas sempat mengalami kepadatan.
"01.00 WIB #Tol_JORR_E Jatiasih KM 44+200 arah Cikunir PADAT, ada EVAKUASI Kendaraan Truk terperosok di lajur 1-2/kiri-tengah dan bahu jalan/kiri. Gunakan lajur 3/kanan," unggah akun PT Jasa Marga.
Berita Terkait
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
-
Rekam Jejak Hana Rawhiti, Politisi Muda Curi Perhatian Usai Menari Haka di Parlemen NZ
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Pacari Richelle Skornicki, Aliando Syarif Sempat Mengaku Capek Hidup Sendiri
-
Viral Guru Honorer Belasan Tahun Digaji Rp200 Ribu Kini Lolos Sertifikasi
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok
-
Ini Alasan Kejari Perpanjang Masa Penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi
-
Menuju Ekonomi Hijau, Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan BRI Capai Rp764,8 Triliun
-
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan
-
Ketua RT Ungkap Kondisi Satu Keluarga di Bekasi yang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang