SuaraBekaci.id - Artis Kiki Amalia resmi dilamar oleh penguasaha batu bara asal Kalimantan, Agung Nugraha pada Minggu 16 Oktober 2022.
Kabar dilamarnya artis kelahiran Jakarta 40 tahun silam itu cukup mengejutkan. Pasalnya, mantan istri Markus Haris Maulana sebelumnya tak terdengar kabarnya di dunia hiburan tanah air.
Kiki Amalia seperti dikutip dari matamata.com--jaringan Suara.com mengaku bahwa calon suaminya itu ternyata sudah lama menaksir dirinya.
"Dia pernah lihat saya menikah 12 tahun di TV bilang kenapa yah Kiki nggak nikah sama aku," kata Kiki Amalia.
"Ternyata dia nggak menikah-menikah sampai sekarang. Di usia 39 tahun bertemu dengan aku, berarti Allah hijab doanya untuk nanti menikahi aku," tambahnya.
Lantas kapan Kiki Amalia pertama kali bertemu dengan Agung Nugraha? Menurut Kiki, dirinya baru beberapa bulan belakangan ini. Mereka berkenalan lewat seorang teman.
"Ketemu sama Aa itu sekitar beberapa bulan lalu, dikenalkan oleh teman. Dan memang awalnya, tujuannya Aa ingin cari istri dan ketemu sama aku pengen nikahin aku," ungkapnya.
Kiki Amalia pun menjelaskan mengapa ia mau menerima lamaran dari Agung Nugraha. Menurut Kiki, calon suaminya itu tipikal laki-laki bertanggungjawab.
Selain itu ditegaskan oleh Kiki bahwa aklak calon suaminya itu sangat luar biasa.
Baca Juga: Profil Kiki Amalia, Mantan Istri Markus Horison yang Dilamar Agung Nugraha
"Pertama akhlaknya, agamanya luar biasa. Tanggung jawab. Dia ada perjuangan yang luar biasa. Alhamdulillah pas ketemu dia bilang niat saya menikah, langsung saya oke-in," ungkap Kiki Amalia.
Pada tanggal 27 November 2010 Kiki menikah dengan pemain sepak bola Markus Horison.
Namun kehidupan Kiki dan Markus kandas pada dua tahun kemudian. Pada tanggal 10 Desember 2012, Markus melakukan gugat cerai ke Pengadilan Agama Jakarta Selata
Menarinya, Kiki dan Agung akan melangsung pernikahan pada tanggal 27 November 2022.
Tag
Berita Terkait
-
Profil Kiki Amalia, Mantan Istri Markus Horison yang Dilamar Agung Nugraha
-
Profil Agung Nugraha, Pengusaha Asal Kalimantan Calon Suami Kiki Amalia
-
Bebizie Ungkap Alasan Bertahan Meski Sudah 5 Tahun Alami KDRT: Demi Anak dan Nama Baik Keluarga
-
Kiki Amalia Lepas Status Janda, Kini Dilamar Pengusaha Asal Kalimantan
-
Dianiaya Mantan Pacar, Andien Dipukul, Dicekik Sampai Dibeset Pakai Pisau
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025