SuaraBekaci.id - Hubungan harmonis kerap dibagikan pasangan suami istri, Atta Halilintar dan istrinya, Aurel Hermansyah. Momen romantis kerap mereka bagikan di hadapan kamera.
Baru-baru ini, lewat tayanan kanal Youtube AH, Aurel beberkan kebiasaan sang suami menjelang pagi hari.
Dalam video itu, Aurel dan Atta tengah makan dengan sejumlah hidangan salah satunya tauge. Tiba-tiba, Aurel nyeletuk jika ada sesuatu kalau sang suami bangun subuh-subuh.
"Wah, bahaya tiba-tiba subuh Abang bangun. Enggak ah!" ucap Aurel mengutip dari Herstory--jaringan Suara.com
Bahkan Aurel sampai membayangkan apa yang akan diperbuat Atta Halilintar.
"Aku langsung ngebayangin itu lho, Beb," tambah Aurel.
Mendapat celetukan dari istrinya itu, Atta lalu mengatakan bahwa ia bangun pagi untuk menunaikan ibadah salat subuh.
"Ya aku kan emang setiap subuh bangun, salat kan?" ucapnya.
Selain salat subuh, Atta mengatakan bahwa dirinya juga mandi.
Baca Juga: 10 Potret Pesantren Milik Atta Halilintar, Bangunannya Jadi Sorotan Warganet
"Ya terus kan abis itu mandi," kata Atta. "Mandi apa?" tanya Aurel.
"Mandi wajib," jawab Atta tersenyum. Atta lalu menegaskan bahwa mereka harus sering-sering melakukan hubungan suami istri. "Kita tiap hari itu harus sering sayang," kata Atta.
Berita Terkait
-
10 Potret Pesantren Milik Atta Halilintar, Bangunannya Jadi Sorotan Warganet
-
Unggah Progress Pesantren yang Dibangunnya di Serang Sudah Rampung 85%, Atta Halilintar Banjir Doa dan Pujian
-
Pesantren yang Dibangun Atta Halilintar di Serang Rampung 85 Persen: Berkah buat Bang Atta dan Keluarga
-
Rizky Billar Grepe Paha Atta Haliintar, Astagfirullahaladzim!
-
Atta Halilintar Bagikan Video Soal Sayang Istri Hidup Berkah, Warganet Singgung Rizky Billar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol