SuaraBekaci.id - Kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan oleh Rizky Billar kepada istrinya, Lesti Kejora berbuntut panjang. Sejumlah pengakuan dari pihak ketiga membongkar siapa sebenarnya Rizky Billar.
Terbaru ada pengakuan seorang wanita berambut pirang yang dengan lugas mengatakan bahwa suami dari Lesti Kejora itu sebenarnya sudah punya anak dari seorang tante yang memiliki salon di kawasan Kalibata, Jakarta Selatan.
"Rizky Billar, udah gerem banget sebenarnya gua. Dari zamannya dia itu mau nikah dengan Lesti. Itu sebenarnya gua pengen koar sebenarnya yah gaes," kata wanita tersebut seperti pada video yang dibagikan sejumlah akun gosip di Instagram.
Menurut si wanita, ia masih tahan-tahan tak mau membongkar rahasia dari Rizky Billar. Ia berpikir bahwa Rizky sudah berubah semenjak nikah dengan Lesti yang menurutnya sebagai perempuan baik.
"Karena sudah sama Lesti. Dapat orang yang lebih baik. Ya sayang banget sama Billar. Kalau kalian tahu Rizky Billar, siapa? Bukannya gua mau koar yang gak baik yah cuma kasihan aja sama Lesti," tambahnya.
"Billar itu kan udah punya anak perempuan. Kalau kalian fan Billar cuma scrool ke bawah ada foto anak perempuan sama dia. Itu anaknya sama tante yang punya salon di Kalibata," beber si perempuan ini.
Ia pun berani untuk informasi tersebut dikonfirmasi ke Rizky Billar. Ditambahkan oleh si perempuan ini, Rizky Billar sempat tinggal di Kalibata.
"Dia pernah berhubungan dengan seorang perempuan yang punya salah satu pemilik salon di Kalibata. Di tower Flamboyan, yang di bawah parkiran, dekat lobby mal. Di situ ada salon, nah itu salonnya yang nyimpen Rizky Billar," ungkapnya.
Sementara itu, salah seorang selebgram, Kim Hawt pun turut membongkar masa lalu Rizky Billar. Sahabat dekat almarhumah Vanessa Angel ini membenarkan bahwa suami Lesti Kejora itu adalah seorang laki-laki simpanan waria.
Baca Juga: Diduga Jadi Selingkuhan Rizky Billar, Akun IG Devina Kirana Dibanjiri Komentar Warganet
"Ironisnya, si cowok ini kan disimpanse sama wor atau bahasa halusnya itu base (waria). Disimpanse sama war wer wor yang cukup senior dan sumber danannya itu dari si base itu," kata Kim Hawt di kanal Youtube miliknya, Kim Hawt Official
Ia juga mengatakan bahwa sumber penghasilan Rizky Billar justru berasal dari waria yang "merawatnya". Penghasilannya itulah yang digunakan untuk menghidupi istrinya, Lesti Kejora dan keluarganya.
Berita Terkait
-
Diduga Jadi Selingkuhan Rizky Billar, Akun IG Devina Kirana Dibanjiri Komentar Warganet
-
Kim Hawt: Pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar Terjadi Karena Hamil Duluan
-
5 Bisnis Lesti Kejora dan Rizky Billar, Terancam Masalah Akibat KDRT Apalagi Jika Cerai
-
Devina Kirana Diserbu Netizen usai Rizky Billar Selingkuhi Lesti Kejora, Duh Cantiknya
-
Dua Saksi Ini Melihat Langsung KDRT Rizky Billar terhadap Lesti Kejora
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam