
SuaraBekaci.id - Publik di laman media sosial Twitter tengah ramai memperbincangkan selebaran yang berisi 10 prestasi ketua DPD PDI Perjuangan, Puan Maharani.
Foto seleberan 10 prestasi Puan Maharani ini diunggah oleh salah satu akun Twitter @imanlagi. Unggahan ini pun ramai jadi bahan nyinyiran warga Twitter.
"Keren banget deh Bu Puan," tulis Iman dalam unggahan Twitternya itu disertai dengan emot hati.
Warga di laman Twitter pun tak mau kalah dengan banyak memberikan kocaknya. Tentu saja ada netizen yang kemudian mengulas soal kemiripan Puan Maharani dengan Rara si Pawang Hujan.
Baca Juga: Patut Dipilih, Puan Maharani Disebut Pejabat Paling Sedikit Dosanya di Mata Tuhan
"Keren banget mba Rara," tulis salah satu netizen. "Fotonya mirip si Nining baju pramuka yang mantannya banyak," timpal akun lainnya.
Nining yang memakai baju pramuka juga sempat viral di laman media sosial Twitter. Belakangan publik kemudian menyamakan wajah Nining dengan Puan Maharani.
Yang tak lucu banyak juga netizen yang kemudian memberikan komentar soal Puan sebagai Presiden dan Giring PSI sebagai wakil Presiden.
"Karena kami mencintai Puan cukup dengan Hati Nurani tidak dengan Prestasi! Puan Presidenku, Giring Wakil presidenku!!!" tulis salah satu netizen.
"Sekalian perang dah ama Rusia," jawab netizen lain.
Baca Juga: Niat Beri Surprise Teman, Aksi Sejumlah Perempuan Ini Justru Berakhir Malu
Dalam seleberan yang beredar itu, disebutkan sejumlah hal yang sudah dilakukan oleh Puan Maharani.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
Satpol PP Bubarkan Live Ngamen TikToker di Bundaran HI: Ganggu Ketertiban atau Ada Aturan Lain?
-
Aksi TikToker Makeup Pakai 1 Botol Foundation, Hasilnya di Luar Ekspektasi!
-
Aaliyah Massaid Tak Mau Pamer Wajah Anak, Netizen Malah Nyinyir: Takut Mirip Thariq Halilintar?
-
Viral Aksi 'Lempar Jumrah' Warga Bikin Maling Bersenpi K.O: Nyungsep ke Got hingga Ngesot-ngesot!
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Terkini
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara