SuaraBekaci.id - Sosok AKP Rita Yuliana belakangan kerap dihubung-hubungkan dengan mantan Kavid Propam, Ferdy Sambo, tersangka kasus pembunuhan Brigadir J.
Gosip ini pun sampai sekarang hanya isapan jempol dan tidak ada bukti valid terkait hubungan antara AKP Rita dengan Ferdy Sambo.
Jadi bulan-bulanan netizen, AKP Rita masih tetap menjalan aktivitasnya sebagai polwan seperti biasa. Terbaru, AKP Rita kini tampil dengan imej baru.
AKP Rita saat ini mengenakan hijab saat menjalankan tugas sebagai seorang polwan. Seperti yang ia lakukan saat mengawal jalannya aksi demo para petani di hari Tani, Selasa 27 September 2022.
Dalam foto yang diunggah akun Instagram pribadinya @ritasorchayuliana, AKP Rita berada di tengah-tengah masa pendemo hari Tani yang berlangsung di gedung DPR/MPR.
Terlihat AKP Rita menggunakan hijab berwarna hitam. Meski cuaca terik, AKP Rita tampak berada di tengah-tengah pendemo.
Di foto yang lain, tampak AKP Rita membagikan air mineral ke sejumlah para pendemo.
Sementara itu, mengutip dari kanal Youtube Suara.com, massa kaum tani yang tergabung dalam Komite Nasional Pembaruan Agraria (KNPA) telah mendatangi kawasan Gedung DPR RI, Selasa (27/9/2022).
Pantauan Suara.com di lokasi, pada pukul 10.00 WIB massa aksi telah berkumpul di depan gedung DPR. Sejumlah spanduk tuntutan juga dibawa oleh massa aksi.
Baca Juga: Peringati Hari Tani Nasional, Massa Gabungan Geruduk Gedung DPR
"Hentikan perampasan tanah dan kriminalisasi petani," seru massa aksi. "Cabut UU Cipta Kerja dan Seluruh Kebijakan Yang Bertentangan Dengan UUPA 1960."
Berita Terkait
-
AKP Rita Yuliana Disebut Simpanan Ferdy Sambo, Punya Jabatan Mentereng di Polda Metro Jaya
-
Ada yang Bongkar Hubungannya Bersama Ferdy Sambo, AKP Rita Pamer Pekerjaan: Yang Penting Nyaman
-
Ada yang Bongkar Hubungannya Bersama Ferdy Sambo, AKP Rita Malah Pamer Pekerjaan: Yang Penting Nyaman
-
Suasana Romantis AKP Rita Mendadak Menyeramkan, Kursi Kosong Digambari Sosok Tak Terduga, Publik Colek Ferdy Sambo
-
Potret Terbaru AKP Rita Yuliana Mencuri Perhatian, Kini Cantik Berhijab!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam