SuaraBekaci.id - Kabar rumah tangga Reza Arap dan Wendy Walters nampaknya saat ini tengah goyang. Bahkan, muncul isu adanya perselingkuhan.
Bahkan, terbaru kali ini endy Walters mulai menghapus sebagian besar fotonya dengan sang suami Reza Arap di media sosial setelah isu perselingkuhan mulai melonjak.
Penari sekaligus konten kreator itu hanya menyisakan satu foto bersama sang suami Reza Arap.
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, foto tersebut tampaknya diambil saat pernikahan mereka di Bali pada Februari, tahun lalu.
Keduanya tampil sempurna memakai baju pengantin seraya semringah ke arah kamera. Namun, ada yang berubah dari unggahan tersebut.
Wendy rupanya sengaja menyisakan foto tersebut untuk menunjukkan kekecewaannya kepada Arap.
Wanita keturunan Tionghoa itu ternyata mengganti keterangan unggahannya. Awalnya, keterangan foto tersebut bertuliskan tanggal pernikahan mereka, 21-2-2021.
Namun, kini berubah menjadi kalimat menohok yang mengekspresikan perasaannya.
"Fuck around? Thank you for the trauma (suka 'jajan'? Terima kasih atas traumanya)," begitu tertulis keterangan unggahan Wendy yang baru.
Baca Juga: Terseret Isu Perselingkuhan Reza Arap, Rossa Ungkap Sosok Ideal
Wendy lantas menambahkan emoji badut dalam keterangan unggahannya.
Sebelumnya diberitakan, YouTuber sekaligus musikus Reza Octovian alias Reza Arap dirumorkan selingkuh.
Lantaran hal ini, nama Reza Arap dan sang istri, Wendy Walters trending di Twitter dan menjadi perbincangan warganet.
Berita Terkait
-
Terseret Isu Perselingkuhan Reza Arap, Rossa Ungkap Sosok Ideal
-
Wendy Walters Singgung Soal Bukti, Perselingkuhan Reza Arap Terbongkar?
-
Reza Arap Diduga Selingkuh, Netizen Debat Panas: Gak Cuma Cowo yang Main Serong, Ingat Kasus Gissele
-
Wendy Walters Tanggapi Rumor Perselingkuhan Reza Arap
-
Wendy Walters Bahas 'Bukti' di Tengah Isu Perselingkuhan Reza Arap, Kuatkan Isu Siapa Sosok Pelakornya?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang