SuaraBekaci.id - Rumah milik seorang guru ngaji di Depok kebakaran pada Sabtu (20/8/2022) malam. Empat penghungi di dalam rumah tersebut berhasil diselamatkan Damkar Kota Depok.
Peristiwa kebakaran tersebut terjadi di sebuah rumah seorang guru ngaji di kawasan Jalan Lio Sawah, RT 06/08, Kelurahan Bojong Pondok Terong, Kecamatan Cipayung, Kota Depok.
Menurut informasi, rumah guru ngaji yang diketahui bernama Ustaz Haerudin itu terbakar sekira pukul 22:15 WIB.
“Kita juga nggak tahu persis apa penyebabnya, tahu-tahu api sudah besar, membakar rumah guru ngaji ini. Pemilinya Ustaz Haerudin,” kata Acong, mengutip dari DepokToday -jaringan Suara.com, Senin (22/8/2022).
Peristiwa ini sempat membuat panik warga sekitar. Api baru berhasil dijinakan petugas Damkar Depok sekira pukul 23:00 WIB.
Menurut Kepala Bidang Penanggulangan Operasi (Kabid PO), Damkar Kota Depok, Welman Naipospos, dugaan sementara penyebab kebakaran di rumah tersebut adalah akibat arus pendek listrik.
Ia memastikan tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu.
“Dalam kejadian ini petugas tim Damkar Kota Depok berhasil menyelamatkan empat orang penghuni dari dalam rumah,” katanya.
Adapun kerugian ditaksir mencapai ratusan miliaran rupiah.
Baca Juga: Kebakaran Gudang Arang di Banjarbaru Berhasil Dipadamkan, Korban Jiwa Dilaporkan Tidak Ada
Berita Terkait
-
Kebakaran Gudang Arang di Banjarbaru Berhasil Dipadamkan, Korban Jiwa Dilaporkan Tidak Ada
-
Gudang Arang Terbakar di Banjarbaru Belakang SPBU LIK Liang Anggang
-
Cottage di Ancol Jakarta Terbakar
-
Terbakar Sejak Sore, Kebakaran di Putri Duyung Cottage Sudah Mulai Padam
-
Meriahkan HUT RI, Warga Taman Anyelir 2 Gelar Malam Pentas Seni
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'
-
BRI Visa Infinite Perkuat Layanan Nasabah Prioritas dan Private dengan Beragam Premium Benefits