SuaraBekaci.id - Baru-baru ini Maria Vania membagikan pengalaman mengejutkan. Presenter cantik itu mengaku sering mendapatkan hal yang tidak dia suka.
Selama ini, Maria Vania memang dikenal sebagai sosok pembawa acara yang kerap berpenampilan seksi. Maria Vania pun mengaku pernah mendapat pengalaman kurang ajar saat tampil.
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, perlakuan kurang ajar itu hanya sebatas verbal, sehingga dia masih bisa menoleransi.
"Kalau lagi perform sih kayak kata-kata saja. Cuma aku orangnya enggak baperan selama dia enggak melecehkan banget," ujar Maria Vania.
Tak hanya itu, dia juga pernah dikirimi foto alat kelamin melalui pesan di Instagram. Meski begitu, perempuan 31 tahun itu cuek dan tak ambil pusing. Akan tetapi, ada satu hal yang membuatnya sebal.
"Dulu ada pernah kayak tiba-tiba dia datang terus langsung peluk begitu sih. Itu aku kurang suka," ucap Maria Vania.
Pasalnya tak semua orang suka dipegang sembarang orang, termasuk Maria Vania. Oleh karena itu, dia berupaya untuk mengkomunikasikan ketidaksukaannya dengan sopan.
"Jadi, paling aku kayak komunikasi begitu, 'ehtolong dong jangan sampai begitu. Boleh foto, tetapi jangan pegang-pegang, kan, enggak semua orang suka'," tutur Maria Vania.
Baca Juga: Tolak Ratusan Juta Saat Diajak Kencan, Maria Vania: Boleh Foto tapi Jangan Pegang
Berita Terkait
-
Tolak Ratusan Juta Saat Diajak Kencan, Maria Vania: Boleh Foto tapi Jangan Pegang
-
Penolakan Maria Vania Ditawar Rp400 Juta Semalam: Uang Bisa Dicari tapi Harga Diri Nggak
-
Lee Gyuri Eks Fromis_9 Dikabarkan Gabung ke Just Entertainment, Lanjut Berkarir di Dunia Akting
-
Maria Vania Tolak Dibayar Rp400 Juta Semalam oleh Lelaki Hidung Belang: Harga Diriku Lebih Mahal
-
4 Fakta Baru Polwan Cantik Rita Yuliana Diungkap Sahabat Sendiri
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol