SuaraBekaci.id - Kasus perceraian Nathalie Holscher dan Sule turut menyeret nama Putri Delina. Bahkan hubungan asmara dengan Jeffry Reksa turut jadi sorotan.
Bahkan, tak sedikit netizen yang mengomentari gaya pacaran mereka yang dinilai berlebihan lantaran terlau nempel.
Tak jarang juga, mereka menghabisakan waktu bersama dalam setiap kegiatan. Sebagai pasangan yang doyan berolahraga, mereka kerap melakukan gym bareng.
Baru-baru ini, momen Putri Delina dan Jeffry Reksa berduaan saat nge-gym pun langsung jadi bahan gunjingan.
Pasalnya saat itu Jeffy nampak menyentuh bagian bagian kepala Putri sembari menyematkan caption 'Beauty and the gym rat'.
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, perlakuan Jeffry itu pun langsung menuai beragam komantar dari banyak orang.
Tak sedikit yang sinis menegur keduanya belum muhrim dan belum menikah. Ada pula yang menyentil keduanya terlalu dekat dan bahaya takut kebablasan.
Lantaran pasangan tersebut nampak seperti perangko yang kemana pun selalu saja nempel.
"Bukan muhrimmm woyyyy. Jgn megangg sana sinii. Blum nikahhh jugaa. Duhh gaya pacarannya bahaya banget takut kebablasan," komentar salah seorang netizen.
Baca Juga: Nathalie Holscher Dijodohkan dengan Duda Dewi Perssik, Setuju?
"Cie asistennya tuan putri," timpal yang lain.
"Pinter" pilih cewe buat jadi ibu dri anak" lu kalo ga gtu broken home sejak dini anak lu," komentar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Dijodohkan dengan Duda Dewi Perssik, Setuju?
-
Bercerai dari Dewi Perssik, Angga Wijaya Dijodohkan dengan Nathalie Holscher: Mereka Cocok Banget!
-
Resmi Cerai dari Dewi Perssik, Angga Wijaya Dijodoh-jodohkan dengan Nathalie Holscher
-
Nathalie Holscher Ternyata Hapus Tato karena Ditantang Sule
-
Kelihatan Butuh Sosok Ibu, Momen Ferdi Manja ke Mahalini Curi Perhatian
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol