SuaraBekaci.id - Nama Gus Samsudin mendadak tenar belakangan setelah perselisihannya dengan Pesulap Merah. Gus Samsudin selama ini dikenal sebagai ahli supranatural dan mengaku memiliki ilmu Kulhugeni.
Gus Samsudin mulai dikenal publik setelah menjalankan praktisi ilmu spiritual atau kebatinan. Ia juga mengelola sebuah beberapa akun Youtube di antara lain bertajuk Padepokan Nur Dzat Sejati dan Gus Samsudin Jadab.
Ia juga diketahui memiliki padepokan bernama Nur Dzat Sejati di Blitar. Kabarnya, Gus Samsudin mendalami ilmu agama di Pondok Condro Mowo di Giri Mulyo, Jogo Rogo, Kota Ngawi.
Namun praktik dari Gus Samsudin ini kemudian dibongkar oleh Pesulap Merah. Aksi pesulap merah membongkar praktik Gus Samsudin menjadi viral.
Baca Juga: Ketahuan Ditipu, Warga Datangi Padepokan Gus Samsudin Minta Praktek Ditutup
Belakangan muncul di Tiktok sebuah video yang menunjukkan sosok diduga Gus Samsudin sebelum menjadi tenar seperti saat ini.
Pada video yang diunggah akun @r2_592 terlihat seorang pria diduga Gus Samsudin bekerja di sebuah tempat rongsok.
Ada dua foto dalam video yang diunggah tersebut. Foto pertama menunjukkan pria diduga Gus Samsudin itu tengah duduk sambil mencatat di sebuah buku.
Sedangkan pada foto kedua terlihat pria diduga Gus Samsudin tengah membawa tumpukan kardus bekas.
Sontak saja video ini pun menuai banyak komentar pada warganet.
Baca Juga: Sorak-sorai Warga Saat Padepokan 'Dukun' Gus Samsudin Ditutup, Warganet: Udin..,udin...!
"netizen adalah intel yang terlupakan," tulis salah satu akun @ind***
"mending kerja gini tapi halal," sambung akun lainnya.
"jejak digital emang ga pernah boong," tambah akun @kon***
"Impian dia mulia lo sbnre. jadi bos rosok smpk bisa mndirikan sbuah padepokan trus ganti nma jadi gus. cuma di slah gunakan," ungkap akun @nan***
Ada juga netizen yang malah menyamakan pria di foto itu dengan komika ternama Dodit Mulyanto. "lahh kirain dodit mulyanto," ungkap akun @tok***
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Viral Siswa SD di Papua Meninggal Dunia, Usai Santap Makan Bergizi Gratis
-
Partai Republik Desak Presiden Ukraina Mundur, Zelenskyy: Saya Bisa Ditukar dengan NATO
-
Cek Fakta: Viral Mie Gacoan Mengandung Babi Langsung Disegel Satpol PP
-
Oknum Pegawai PN Sukabumi Cabuli Mahasiswi Magang, Polisi Lakukan Penyelidikan
-
Masih Sibuk Bagi-bagi Susu, Wajah Gibran Rakabuming Bikin Publik Salfok: Baru Bangun Tidur Ya?
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Guyon soal Kasus Pertamax Oplosan, Disemprot Balik Netizen: Itu Kan Zaman Bapak Menjabat
- Hotman Paris Sindir Ahok yang Koar-Koar Soal Kasus Korupsi Pertamina: Dulu Kau Ambil Bonus Miliaran
- Gelombang PHK Kian Marak Usai Sritex Tutup, Publik Sindir Janji Gibran Buka 19 Juta Lapangan Kerja
- Agnez Mo Puji Pacar Setinggi Langit: The Most Peaceful Relationship, Sama Dia Nggak Perlu Pura-Pura
- Pekerjaan Adam Rosyadi: Pacar Agnez Mo Dipuji Setinggi Langit, Prestasinya Gak Kaleng-kaleng
Pilihan
-
Realisasikan Janji, Ini Momen Wali Kota Solo Ngantor di Kelurahan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 128 GB, Terupdate Maret 2025
-
Nasi Kotak Melayang di Rapat DPRD: Simbol Kemarahan atas Upah Pekerja Teras Samarinda yang Belum Dibayar
-
Gedung DPR di IKN Dinilai Boros, Legislator PKB Usul Tetap di Jakarta
-
Tajam ke Dishub, Tumpul ke PUPR? DPRD Samarinda Singgung Sikap Wali Kota
Terkini
-
Orang Tua Diminta Bayar Rp700 Ribu untuk Outing Class, Walkot Bekasi Ancam Sanksi Tegas
-
Geger Pasutri Tewas di Kontrakan Bekasi: Kondisi Korban Mengenaskan
-
Sebelum Ditahan KPK, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Sempat Datangi Rumah di Bekasi
-
Patuhi Titah Megawati, Walkot Bekasi Tri Adhianto Pilih Lakukan Kegiatan Ini
-
Mengembangkan Ekosistem Kerajinan Bambu: Perjalanan Bambu Tresno Bersama BRI UMKM EXPO(RT) 2025