SuaraBekaci.id - Lima berita populer pada Minggu (24/7/2022) akan kami ulas pada Senin (25/7/2022).
Lokasi kegiatan "Citayam Fashion Week" yang biasa dilakukan para remaja "Sudirman Citayam Bogor Depok" (SCBD) di kawasan Stasiun MRT Dukuh Atas, Jakarta Pusat bakal dipindahkan.
Pertimbangan untuk memindahkan lokasi Citayam Fshion Week itu diungkapkan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria.
Elektabilitas Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menempati posisi teratas dalam survei yang dilakukan Lembaga Survei Politika Research and Consulting (PRC) tentang elektabilitas calon presiden (capres) periode 2024-2029.
Ganjar Pranowo menempati posisi teratas dengan elektabilitas sebesar 30 persen mengungguli Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.
1. Survei PRC: Elektabilitas Ganjar Pranowo Ungguli Prabowo dan Anies Baswedan
Elektabilitas Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menempati posisi teratas dalam survei yang dilakukan Lembaga Survei Politika Research and Consulting (PRC) tentang elektabilitas calon presiden (capres) periode 2024-2029.
Ganjar Pranowo menempati posisi teratas dengan elektabilitas sebesar 30 persen mengungguli Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.
Baca Juga: Saat Resmikan JIS, Anies Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi
2. Ganggu Ketertiban Umum, Lokasi Citayam Fashion Week Bakal Dipindahkan
Lokasi kegiatan "Citayam Fashion Week" yang biasa dilakukan para remaja "Sudirman Citayam Bogor Depok" (SCBD) di kawasan Stasiun MRT Dukuh Atas, Jakarta Pusat bakal dipindahkan.
Pertimbangan untuk memindahkan lokasi Citayam Fshion Week itu diungkapkan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria.
3. Bea Cukai Temukan Satu Kontainer Berisi Senjata Tempur di Pelabuhan Panjang, Ternyata Ini Pemiliknya
Bea Cukai menemukan satu kontainer berisikan senjata tempur di Pelabuhan Panjang, Kota Bandarlampung. Kekinian diketahui, senjata itu untuk kegiatan latihan bersama Garuda Shield di Pusat Pelatihan Tempur (Puslatpur).
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang