SuaraBekaci.id - Ketika membahas sebuah pernikahan, suvenir menjadi salah satu hal yang paling disorot. Sejumlah penyanyi wanita Tanah Air rupanya menyiapkan suvenir unik sebagai kenang-kenangan pernikahan mereka.
Suvenir merupakan bentuk terima kasih kepada para tamu. Suvenir mewah dan unik tentu saja membuat pernikahan berkesan bagi para tamu yang sudah berkenan hadir.
Para penyanyi wanita Tanah Air ini pun memberikan suvenir cantik dan eksklusif di pesta pernikahan mereka. Terbaru Via Vallen, inilah deretan suvenir unik pernikahan penyanyi wanita.
1. Via Vallen
Menikah pada 15 Juli 2022, Via Vallen dan Chevra Yolandi memberikan suvenir unik yakni jam dinding yang dibingkai sangat cantik. Ada hiasan burung yang melambangkan kesetiaan cinta pasangan ini.
2. Aurel Hermansyah
Suvenir pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta cukup mewah. Pasangan yang kini telah dikaruniai satu anak itu menyiapkan kotak suvenir berisi sedotan, parfum, madu serta kalung dengan batu permata biru yang harganya mencapai Rp1,8 juta.
3. Lesti Kejora
Tamu undangan pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar pada 2021 lalu dimanjakan oleh banyak suvenir. Salah satu suvenir yang cukup unik adalah gelang kesehatan yang harganya ditaksir mencapai Rp1,6 juta.
Baca Juga: Miris, Tradisi Mematikan Makan Korban di Iran
4. Raisa
Suvenir pernikahan Raisa dan Hamish Daud sungguh unik dan mungkin tak terbayangkan. Pelantun Serba Salah itu memberikan teh dengan tiga pilihan rasa yang dikemas cantik dalam satu box unik berdesain khusus sebagai kenang-kenangan.
Melody Eks JKT48 memberikan tanaman hias dari berbagai jenis kaktus untuk para tamu yang sudah berkenan hadir di pernikahannya. Uniknya lagi, tanaman tersebut disimpan di pot hitam bersama bebatuan warna coklat. Cantik banget! Dari deretan suvenir unik pernikahan penyanyi wanita, mana yang paling berkesan?
Berita Terkait
-
Mengapa Pernikahan Aurelie Moeremans Dianggap Tidak Sah? Ini Penjelasan Hukum Kanonik
-
Beda dengan Cerai, Apa Itu Annulment dan Status Liber yang Diperoleh Aurelie Moeremans?
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Ulasan Novel Pengantin Remaja: Membuka Tabir Realita Pernikahan Dini
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar