SuaraBekaci.id - Video viral yang memperlihatkan sejumlah ABG terlihat tertidur di kawasan Sudirman viral di media sosial.
Video itu diunggah salah satunya instagram @kabarnegri. Dalam unggahannya ini terlihat sisi gelap Citayam Fashion Week di kawasan SCBD.
Situasi tersebut ia abadikan sesaat pemilik akun melintas di area tersebut pada pagi hari.
Terlihat baik anak muda laki-laki maupun perempuan saling berkerumun dalam posisi tertidur pulas tanpa adanya selimut maupun alas tidur.
Sekalipun hari sudah terang, mereka masih saja terlelap seperti tidak merasa terganggu dengan aktivitas para pejalan kaki.
Banyak warganet menyebut jika hal itu wajar terjadi lantaran pada jam 12 malam, lokasi SCBD masih terlihat ramai.
Tidak hanya itu, warganet pun mengira jika remaja-remaja tersebut terpaksa mengemper di jalanan karena kehabisan jadwal keberangkatan KRL.
"Bener dugaan gw, mereka tidur disana, soalnya jam 12 malam masih rame...," kata @ON***MERS
"Wah...kehabisan kereta terakhir jam 11," ungkap @n***
Baca Juga: Subuh-subuh Pergi ke Dapur Anak Kos Ini Temukan Ular Masuk, Ukurannya Bikin Merinding!
"Sisi gelap citayem fashion," ujar @Gabutma***
"Mereka Salurkan Bakat, Jangan Dibully," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Subuh-subuh Pergi ke Dapur Anak Kos Ini Temukan Ular Masuk, Ukurannya Bikin Merinding!
-
Viral Mempelai Pria Lempar Uang Mahar Rp 100 Juta ke Depan Calon Istri, Publik: Minimal Mau Nikah, Mandi Dulu
-
Citayam Fashion Week, Ajang Kreatifitas yang Rawan Pergaulan Bebas
-
Lelaki Ini Bingung Kok Cuma Kakinya yang Dikerubungi Saat Terapi Ikan, Warganet Usil: Pakai Orang Dalam?
-
Tiffany Jolie Bergaya di Citayam Fashion Week, Malah Disuruh Minggir
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol