SuaraBekaci.id - Belakangan ini marak kasus pencabulan terhadap santriwati, seperti yang terjadi di Jombang Jawa Timur dan Depok, Jawa Barat.
Hal tersebut tentunya membuat sudut pandang terhadak Pondok Pesantren menjadi tercoreng.
Oleh karenanya, Pemkab Karawang meminta kepada pembina dan pimpinan ponpes yang ada di Karawang dapat menjaga nama baik.
Hal tersebut seperti disampaikan Sekretaris Daerah Pemkab Karawang, Acep Jamhuridi dalam pembukaan acara Musyawarah Daerah Ke-1 Forum Pondok Pesantren Karawang di Karawang, Jawa Barat, Selasa (12/7/2022).
Menurut Acep, keberadaan Forum Pondok Pesantren Karawang bisa menjadi garda terdepan menangkal degradasi moral, termasuk rusaknya generasi muda akibat modernisasi dan perkembangan teknologi.
Namun demikian, menurut dia, tantangan yang dihadapi pondok pesantren dari masa ke masa meskipun dalam kapasitas yang berbeda akan tetapi sama beratnya.
Acep pun mengaku percaya bahwa pondok pesantren dengan nilai-nilai yang ditanamkan mampu meredam berbagai hal negatif. Selain itu, dirinya menaruh harapan besar pada pondok pesantren untuk pembangunan pendidikan di Karawang.
“Kami juga menaruh harapan kepada para pembina dan pimpinan pondok pesantren di Karawang untuk dapat menjaga dan membangun ‘image’ dan nama baik pondok pesantren,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Walkot Depok Jawab Fenomena ABG Citayam, Bojonggede dan Depok 'Kuasai' Kawasan Sudirman; Depok Masuk Jakarta Raya
-
Truk Pengangkut Tari Jaipong Asal Karawang Kecelakaan di Cikalong Cianjur, Satu Orang Alami Luka Berat
-
Perjalanan Kasus Julianto Eka Putra hingga Kini Akhirnya Dipenjara
-
Dulu Sempat Muncul Wacana Pemekaran Provinsi Bogor Raya, Kini Wali Kota Depok Usul Bodebek Gabung Jakarta
-
Pejabat BPN dari Bekasi Ditangkap Polisi Karena Terlibat Kasus Mafia Tanah
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Terus Dukung Desa Berdaya dan Mandiri, BRI Raih Apresiasi dalam Peringatan Hari Desa Nasional 2026
-
5 Fakta Cap Tangan di Pulau Muna: Seni Cadas Tertua yang Mengubah Sejarah Dunia
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia