SuaraBekaci.id - Viral sebuah cerita menyesakkan dialami seorang wanita yang dinikahi seorang pria. Kehidupannya hancur berantakan setelah menikah dengan pria tersebut.
Pada awal mulanya, si wanita mengaku sangat bahagia dipersunting oleh pria tersebut. Rasa bahagia juga dirasakan keluarga si wanita.
Namun siapa sangka setelah menikah, semua berubah. Si wanita tak pernah dinafkahi secara batin oleh si pria.
"Wanita itu mengaku tak pernah disentuh sama sekali oleh sang suami. Hingga akhirnya wanita itu menemukan chat mesra di akun Instagram milik suami," tulis narasi di unggahan akun Instagram @merekam.jakarta
Chat mesra yang ditemukan si istri ternyata bukan kepada wanita lain, namun terhadap sesama pria. Ya, suami si wanita itu ternyata seorang penyuka sesama jenis.
"Dalam chat tersebut terlihat kalau suami wanita itu mengungkapkan rasa sayang dan cintanya pada laki-laki lain,"
Kenyataan pahit itu membuat kehidupannya hancur berantakan. Bahkan si wanita sempat mengatakan ingin mengakhiri hidup.
"Namun pada akhirnya, ia memutuskan untuk bercerai dengan suaminya tersebut. Keduanya resmi dinyatakan bukan suami istri lagi per 4 Juli 2022 oleh Pengadilan Agama Pekanbaru padahal keduanya baru menikah pada 2 Oktober 2021 lalu,"
Unggahan cerita menyesakkan wanita ini pun membuat publik ramai menuliskan komentar dan pengalamannya.
Baca Juga: Sebut Tidak Mau Menikah, Leony Akui Sering Dituding sebagai Penyuka Sesama Jenis
"Turut prihatin yg sabar yh mbak pst diluaran sana msh ada yg lbh baik dri laki" tersebut dan dgn banyakny kasus kekgini aku jdi tahu knp aku jomblo sampai skrg," tulis akun @aan***
"Semoga mantan suaminya cepat sadar dan bertaubat,"
"ternyata yg kaya gini tuh banyak yaaa... ceritanya sma percis kya temenku tp dia hamil dan punya anak, wktu anaknya msh kecil banget suaminya sering pergi pergi katanya kerja berdua temannya (laki - laki)... sering nginep pula dirumahnya awalnya gk curiga tp lama lama ketahuan klo itu bukan temen tapi pacarnya.. naudzubillahiminzalik," cerita akun lainnya @suc***
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol