SuaraBekaci.id - Viral sebuah video di laman sosial media yan menunjukkan aksi keributan di sebuah laga tarkam. Aksi keributan ini tidak dilakukan oleh kaum Adam seperti pada umumnya, tapi antar emak-emak.
Dari video yang viral di Tiktok dan dibagikan akun @__h.i.in.y91_ terlihat pemandangan lapangan, tempat pertandingan tarkam.
Di video tampak seorang emak-emak dengan hijab berwarna abu-abu dan bercelana jeans dengan warna senada tampak menendang emak lainnya yang memakai baju merah.
Tendangan emak berhijab abu-abu hampir mengenai kaki lawannya itu. Ibu berhijab cream dan berpakain merah itu tampak tengah menggendong seorang anak kecil.
Tak terima dengan perlakuan lawannya, ia pun coba menghampiri. Namun si lawannya memilih untuk melarikan diri.
Tak berselang lama muncul pria dengan pakaian loreng mencoba untuk meredam keributan. Pada video itu kericuhan kembali terjadi dan melibatkan emak-emak lainnya.
Kembali aksi ricuh ini ditengahi oleh seorang tentara yang coba menenangkan emak-emak.
Sontak saja video ini pun ramai jadi perhatian netizen. Mayoritas netizen memberikan komentar soal aksi berani bapak tentara yang meredakan kemarahan emak-emak.
"Salut sm bapak2 tentara, Brani menghalangi Ras terkuat di bumi, walau Tau ga akan memang," unggah akun @jul***
Baca Juga: Lagi Asyik Nonton Dangdut Organ Tunggal, Emak-emak Panik Nyemplung ke Parit
"bahaya ni kalau nonton timnas Indonesia main bisa ribut kita sama tetanga,"timpal akun lainnya.
"umur segitu emang lagi lucu" nya," unggah akun @udi***
"Supporter bapak2 nya kalem tapi emak2 nya rusuh," tambah pengguna Tiktok lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Masjid Al-Ikhlas PIK Resmi Diresmikan, Jadi Pusat Ibadah dan Harmoni di Kawasan Pantai Indah Kapuk
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan