Ilustrasi Buaya [Telisik.id]
SuaraBekaci.id - Sebuah video memperlihatkan kemunculan dua ekor buaya di kawasan Pantai Anyer viral di media sosial.
Video viral kemunculan dua ekor buaya itu seperti diunggah akun akun tiktok @dangferyas.
Kemunculan hewan buas tersebut tentunya membuat gempar masyarakat atau wisatawan di sekitanan lokasi.
Wisatawan yang sedang berenang telihat panik begitu melihat kemunculan buaya tidak jauh dari tempat mereka berenang.
Sebab Buaya tidak terlalu jauh dengan para wisatawan yang berenang.
Warga yang berada di darat juga mengingatkan seorang wisatawan terkait adanya buaya kepada wisatawan yang sedang menaiki perahu.
Belum dipastikan lokasi dalam pantai tersebut karena perekam video tidak menyebutkan lokasinya dan hanya menandai di pantai Anyer.
Berita Terkait
-
Heboh Penampakan Buaya di Pantai Anyer Bikin Wisatawan Panik
-
Viral Video Puluhan Sepeda Motor Diduga Hilang Saat Konser HUT Kota Medan, Warganet: Serius Ini Min?
-
Diejek karena Unggah Video Rumahnya Reyot dan Mau Roboh, Single Mom Ini Kejutkan Warganet
-
Ugal-ugalan di Jalan Sambil Merekam Aksinya Lewat Action Camera, Pemotor Ini Alami Hal Tak Terduga
-
Viral, Seorang Ibu Ngamuk Mobilnya Disundul Truk Dari Belakang, Aksi Balas Dendamnya Bikin Geleng-geleng
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai
-
Kritik Pedas PDIP: Mengapa KPK Kejar Rieke Diah, Tapi Kasus Rp2,7 Triliun 'SP3'