SuaraBekaci.id - Pencabutan izin operasional Holywings di Jakarta menuai pro konttra, sebelumnya menarik perhatian artis Nikita Mirzani yang membahas soal nasib ribuan karyawan.
Bahkan, Syamsuddin Nur Makka alias Ustaz Syam juga turut berkomentar soal nasib karyawan Holywings. Namun, komentarnya mendapat sindiran menohok dari Ketua Cyber Indonesia, Husin Shihab.
Husin Shihab mempertanyakan dari mana Ustaz Syam mengetahui bahwa karyawan Holywings memakan gaji haram.
Ia menilai pendakwah kondang tersebut telah berkata seolah seperti Tuhan yang dapat memastikan suatu hal.
“Tau dari mana orang ini RIBUAN karyawan Holywings makan gaji haram? Kok kayak Tuhan?” kata Husin Shihab dikutip melalui akun Twitter @HusinShihab.
Husin Shihab mengatakan bahwa Holywings bukan hanya menjual minuman beralkohol, melainkan juga minuman non-alkohol.
“Tapi stigma yang keluar dari mulutnya ust abal-abal ini jahat menurut gua, karna karyawan disitu juga banyak yang beragama Islam,” katanya.
Bersama pernyataannya, Husin Shihab membagikan cuitan Denny Siregar yang juga melontarkan sindiran pedas kepada Ustaz Syam.
Denny Siregar menyindir bahwa orang yang sudah memimpikan pesta seks di surga tidak perlu memikirkan nasib orang di dunia.
Baca Juga: Sekumpulan Cewek ABG Diduga Hina Agama saat Pesta Miras: Eh Nabi Muhammad juga Mabok
“Orang yang sudah mimpi pesta seks di surga, gak perlu mikirin nasib orang di dunia,” kata Denny Siregar melalui akun Twitter @Dennysiregar7, seperti dikutip dari Terkini.id - jaringan Suara.com.
Bersama pernyataannya, Denny Siregar membagikan tangkapan layar berita berjudul
“Ustadz Syam: Pesta Seks, Kenikmatan Terbesar di Surga dari Allah”.
Ia juga membagikan tangkapan layar berita berjudul “Ustaz Syam Soroti Nasib Ribuan Karyawan Holywings, Mereka Terhindar dari Gaji Haram”.
Sebelumnya, viral sebuh video lawas yang memperlihatkan Ustadz Syam menyebut pesta seks sebagai kenikmatan terbesar di surga yang diberikan Allah SWT.
Video ini viral usai diunggah pengguna Twitter HASapardan, seperti dilihat pada Senin, 28 Februari 2022.
Tag
Berita Terkait
-
Sekumpulan Cewek ABG Diduga Hina Agama saat Pesta Miras: Eh Nabi Muhammad juga Mabok
-
Sebar Video Cewek ABG Hina Nabi Muhammad Sambil Mabuk, Crazy Rich Priok Sahroni Murka: Hancurkan Para Penista Agama!
-
Emak-emak Terrekam CCTV Gasak HP Karyawan Restoran di Lippo Mall Puri Kembangan
-
Salut! Karyawan Tempat Rekreasi Kembalikan Uang Ratusan Juta ke Pemiliknya
-
Rumahkan Karyawan Holywings, Manajemen Janji Bayar Gaji Juni Tapi Bulan Depan Belum Tentu
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam