SuaraBekaci.id - Pakar Hukum Tata Negara Refly Harun beberkan wacana Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan disandingkan dengan Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Menurutnya, bahwa belakangan pertemuan antara NasDem, Demokrat dan PKS berencana untuk mengususng sosok Anies Baswedan dan AHY.
Namun, wacana pencalonan Anies dan AHY itu masih berada dalam tahap penjajakan.
“Misalnya, Anies dipasangkan dengan AHY bagaimana respons NasDem dan PKS? Saya rasa PKS oke, karena mereka tak punya tokoh,” ujarnya dilansir dari di kanal YouTube Refly Harun, seperti dikutip dari WartaEkonomi -jaringan Suara.com, Selasa (28/6/2022).
Refly menilai bahwa kebutuhan untuk penjajakan itu terutama datang dari NasDem.
“Apakah Surya Paloh akan berkenan? Walaupun katanya AHY sudah dianggap anak sendiri oleh Surya Paloh,” tuturnya.
Advokat itu mengatakan bahwa hal tersebut merupakan salah satu bentuk dinamika politik yang biasa dihadapi sehari-hari.
Namun, dinamika politik itu tak membuat publik produktif, karena masih ada pada level elite.
“Elite tak mendekati rakyat, tetapi saling berdekatan di antara mereka untuk memajukan satu pasangan calon,” katanya.
Baca Juga: Sah! Ini Daftar 12 Outlet Holywings Jakarta yang Resmi Dicabut Izin Usahanya
Lebih lanjut, Refly menilai bahwa dinamika itu akan terus berlangsung sampai mendekati tahapan awal Pilpres 2024.
Berita Terkait
-
Demokrat Sebut Prabowo Pemimpin yang Dibutuhkan Saat Ini: Berani Akui Kekurangan
-
Demi Kemerdekaan Palestina, PKS Lakukan Ini ke Turki
-
Diprotes MUI, PKS Malah Dukung Wacana Prabowo Tampung Warga Gaza: Ini Beda dari Ide Gila Trump
-
Makna Gaun Pernikahan Mutiara Baswedan Rancangan Didit Hediprasetyo, Prabowo Spill Tak Dibayar
-
Film Jumbo Dipuji Anies Baswedan, Benih Lahirnya Studio Ghibli Tanah Air
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah
-
Resmi Jabat Ketua Umum PERBANAS 20242028, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan