SuaraBekaci.id - Stadion Patriot Chandrabaga, Bekasi mendapat kehormatan untuk menjadi pertandingan Timnas U-19 Indonesia di perhelatan Piala AFF U-19 2022.
Pada perhelatan Piala AFF U-19 2022, Timnas U-19 Indonesia tergabung di grup A bersama Myanmar, Vietnam, Thailand, Brunei dan Filipina.
Pada laga pertama, tim Garuda Muda akan langsung berhadapan dengan tim kuat Vietnam. Laga Indonesia vs Vietnam akan berlangsung pada 2 Juli 2022 di Stadion Patriot Chandrabaga, Bekasi.
Skuat Garuda Nusantara sendiri saat ini tengah melakukan pemusatan latihan jelang Piala AFF U-19 2022.
Pelatih Shin Tae-yong memanggil 30 nama pemain untuk pemusatan latihan (TC) di Jakarta.
Selain 30 pemain lokal, pada pemusatan latihan ini, tiga pemain keturunan juga diikutsertakan meski ketiganya tidak bisa tampil di Piala AFF U-19 2022.
Ketiga pemain itu adalah Jim Croque, Kai Boham serta Max Christoffel.
Namun, Jim Croque, Kai Boham, Max Christoffel dan satu pemain lain yang juga dari Belanda, Ivar Jenner, adalah pesepak bola luar negeri keturunan Indonesia yang diproyeksikan PSSI untuk memperkuat skuad "Garuda Nusantara" di Piala Dunia U-20 tahun 2023 atas permintaan Shin Tae-yong.
Jadwal Timnas U-19 di Piala AFF U-19 2022:
Baca Juga: Momen Shin Tae-yong Main Lawan Timnas Indonesia di Piala Asia 1996
Sabtu, 2 Juli 2022 > 20.30 WIB: Indonesia vs Vietnam
Senin, 4 Juli 2022 > 20.00 WIB: Indonesia vs Brunei Darussalam
Rabu, 6 Juli 2022 > 20.00 WIB: Indonesia vs Thailand
Jumat, 8 Juli 2022 > 20.00 WIB: Indonesia vs Filipina
Minggu, 10 Juli 2022 > 20.00 WIB: Indonesia vs Myanmar
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Operasi SAR Pesawat ATR42-500: Korban Dievakuasi Lewat Jalur Ekstrem
-
Terus Dukung Desa Berdaya dan Mandiri, BRI Raih Apresiasi dalam Peringatan Hari Desa Nasional 2026
-
5 Fakta Cap Tangan di Pulau Muna: Seni Cadas Tertua yang Mengubah Sejarah Dunia
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang