SuaraBekaci.id - Viral sebuah video aksi seorang berbaju loreng yang diduga seorang anggota TNI memecahkan kaca sebuah mobil. Aksi ini dilakukan si tentara demi menyelamatkan seorang anak di dalam mobil tersebut.
Aksi tentara ini menjadi viral dan diunggah sejumlah akun di Instagram, salah satunya akun @undercover.id.
Di video itu tampak mobil berwarna merah yang dikerumuni banyak orang. Di capiton unggahan video itu, disebutkan bahwa seorang bayi terkunci di dalam mobil merah tersebut.
"Tanpa berpikir panjang, anggota TNI yang belum diketahui berasal dari satuan mana itu pun dengan cepat memecahkan kaca mobil," tulis caption pada video tersebut.
Baca Juga: Prajurit TNI Ini Pecahkan Kaca Mobil Demi Selamatkan Buah Hati, Kadispenad: Keluarga Lebih Utama
Si tentara dalam video memecahkan kaca mobil dengan tangan kosong. Dengan membalutkan seragam loreng ke tangannya, sekali hantam kaca mobil itu langsung pecah.
Si tentara dengan sigap lalu mengeluarkan si bayi malang tersebut dan menggendongnya.
"Dengan tangan yang ditutupi oleh kain seragam loreng kebanggaannya, tentara itu pun langsung memecahkan kaca mobil dengan sekali pukul," tulis narasi pada unggahan video tersebut.
Belum diketahui tempat peristiwa ini berlangsung. Namun aksi heroik si tentara langsung mendapat pujian dari warganet.
"Kusebut dia ganteng dan pemberani," tulis akun @ban***
Baca Juga: Terungkap! Anggota TNI yang Pecahkan Kaca Mobil Ternyata Hendak Menolong Putrinya
"BRAVO TNI , sungguh menenangkan hati videonya," tulis akun @tas***
"TNI yang heroik, kita semua yang bangga," tambah akun lainnya.
Ada juga netizen yang memberi peringatan kepada orang tua untuk tidak meninggalkan anak di dalam mobil.
"Ini alasan nya knapa tiap ninggalin anak dimobil mesti buka kaca sebesar lengan orang dewasa, sebab bila mobil terkunci sendiri kita masih ada jalan buat buka pintu mobil itu minim cidera atau kerusakan.. sebuah pelajaran yg angat sangat penting," unggah akun @vit***
Berita Terkait
-
Potret Tunggangan Merakyat Rio Haryanto, Naik Motor Murah Buat Salat Jumat Bikin Warganet Terpikat
-
Naik Mobil Premium, Istri Walkot Bekasi Nginap di Hotel Mewah Saat Daerahnya Banjir
-
Komentari Pemain Naturalisasi, Video Lawas Ini Ungkap Skill Bola Ahmad Dhani: Gelandang Pengangkut Royalti
-
Biaya Perbaikan Innova Zenix Usai Banjir Fantastis, Netizen Ikut Prihatin
-
Banjir Setinggi Atap Rendam Perumahan Arthera Hill Bekasi, Berapa Harga Hunian di Sana?
Terpopuler
- Beda Adab Aaliyah Massaid dan Fuji Minta Tolong ke ART, Ada yang Dibilang OKB
- Sebut Lamborghini Rp22 Miliar Murah, Koleksi Mobil Firdaus Oiwobo Vs Hotman Paris Jomplang
- Nikita Mirzani Ditahan, Astrid dan Uya Kuya Ungkap Rasa Syukur: Tegak Lurus Polda Metro Jaya
- Rudy Salim Masuk Perangkap Firdaus Oiwobo, Kini Berakhir Kena Somasi
- Emil Audero: Kemungkinan Membela Timnas Indonesia Tidak Ada
Pilihan
-
Usai Pelampung, Kini Marina: Nasib Nelayan di Perairan Serangan Bali Kembali Diuji
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaru Maret 2025
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Terupdate Maret 2025
-
Prabowo Jadikan IKN Proyek Strategis Nasional Meski Efisiensi, Netizen: Duit Dari Mana?
-
Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 6 Maret 2025
Terkini
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
-
Banjir Bekasi 2025: Villa Nusa Indah Tenggelam, Warga Mengungsi ke Atap Rumah