SuaraBekaci.id - Anggota Exco Dirk Soplanit meminta pihak federasi, PSSI untuk mendengarkan suara suporter di sosial media terkait masa depan Shin Tae-yong sebagai pelatih timnas Indonesia.
"Namun, tentu saja yang akan kami kaji adalah pendapat yang bagus. Kalau ada kritik tetapi memberikan masukan yang baik, tentu kami menerimanya," kata Dirk.
Pandangan-pandangan dari media sosial akan dibawa ke dalam pertemuan Exco yang rencanya digelar usai Kualifikasi Piala Asia 2022.
Sebelumnya, PSSI berencana memfokuskan Shin hanya melatih tim nasional U-20 dan tak lagi menangani timnas senior serta U-23.
Baca Juga: Dinihari Nanti Akan Tanding, Berikut Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Nepal
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan menyebutkan alasannya karena PSSI melihat Shin kesulitan membesut tiga timnas sekaligus.
Wacana itu memicu reaksi di media sosial yang tidak menyetujui kebijakan PSSI tersebut sampai membuat tagar #stystaysenior dan #styfortimnassenior.
Dirk Soplanit sendiri menganggap wajar pandangan-pandangan tersebut sebagai bagian dari demokrasi, namun mengingatkan bahwa awalnya, Shin direkrut oleh PSSI mulai Desember 2019 untuk membesut timnas U-20 Indonesia agar berbicara banyak pada Piala Dunia U-20 tahun depan di Indonesia.
"Sasaran utama Shin sejak dia datang adalah Piala Dunia U-20. Itu kompetisi kelas dunia dan tak mungkin PSSI melepas timnas U-20 ke pelatih lain. PSSI tak mau Indonesia akan menjadi bulan-bulanan sejak laga pertama. Paling tidak kami mau kualitas permainan kita bagus dan itulah tugas Shin,"
Berita Terkait
-
Hasil NEC Nijmegen vs FC Utrecht: Ole Romeny Turut Permalukan Calvin Verdonk
-
Eks Kapten Rival Manchester United Klaim Sudah Ciptakan "Predator" Berbahaya untuk Timnas Indonesia
-
'Kiamat' Karier Shayne Pattynama di Timnas Indonesia Sudah Dekat?
-
Gilas Arab Saudi, Bung Towel: Timnas Indonesia Bagus karena Kualitas Pemain atau Shin Tae-yong?
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa