SuaraBekaci.id - Sebuah video yang memperlihatkan mata elang sedang menarik sepeda motor pengendara yang sudah lunas viral di jejaring media sosial.
Video itu salah satunya diunggah oleh akun Instagram @infojoglo.
Merespon video viral itu, Kapolsek Kembangan, Kompol Binsar Sianturi mengatakan pihaknya tengah menyelidiki peristiwa pencurian diduga dilakukan oleh oknum mata elang yang terjadi pada Jumat (26/5/2022) lalu tersebut.
"Kami memang menerima adanya informasi soal kejadian itu. Kami sedang selidiki," ujar dia, Sabtu (28/5/2022) dikutip dari Antara.
Mata elang sendiri merupakan komplotan penarik kendaraan bermotor yang menunggak dari perusahaan leasing.
Dalam keterangan video dijelaskan bahwa komplotan mata elang mencoba mengambil motor pengendara yang sudah lunas.
Empat orang mata elang pun berusaha melarikan diri bersama dengan sepeda motor korban namun satu orang beserta satu sepeda motor berhasil diamankan warga di lokasi.
"Ada empat terduga pelaku mata elang, satu orang sudah diamankan dan lainnya kabur," kata Binsar memperjelas.
Hingga saat ini polisi masih mendalami peristiwa dugaan pencurian tersebut. Satu orang mata elang yang ditangkap warga pun saat ini tengah diminta keterangan oleh polisi.
Pihak Kepolisian sampai saat ini masih meminta keterangan korban.
"Sejauh ini masih dalam pendalaman mohon waktu," jelas dia.
Tag
Berita Terkait
-
Kasus Korupsi LPEI Berkembang, Kejati DKI Tetapkan 4 Tersangka Baru dan Sita Aset Rp566 Miliar
-
Bahas Impor Energi AS, Airlangga Sambangi KPK
-
KAI Hidupkan Nostalgia, Dua Lokomotif Lawas Tampil dengan Livery Klasik
-
Viral Pesepeda Nekat Hadang Barisan Pemotor di Jalur Sepeda Sudirman, Sikap Petugas Bikin Salfok!
-
Terpengaruh Film Porno! Dua Pelajar Ditangkap Usai Begal Payudara Siswi SMP di Kembangan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar