SuaraBekaci.id - Presiden Joko Widodo mengaku tak mengiuti perkembangan kinerja putra sulungnya Gibran Rakabuming Raka selama memimpin Kota Surakarta, Jawa Tengah, selama satu tahun terakhir.
Pasalnya kata Jokowo, ia sendiri memiliki pekerjaan yang sangat banyak.
"Waduh, saya nggak mengikuti. Tugas dan pekerjaan saya sendiri banyak sekali," katanya saat mengunjungi Taman Balekambang Solo, Kamis (26/5/2022) dikutip dari Antara.
Terkait dengan segala hal mengenai Kota Surakarta, ia meminta agar langsung ditanyakan kepada Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka.
"Tanya ke Pak Wali Kota karena yang saya ikuti 514 kabupaten/kota dan 34 provinsi," katanya.
Sementara itu, terkait dengan kunjungan Presiden Jokowi ke Surakarta, Gibran mengatakan ada beberapa lokasi yang dikunjungi.
Diketahui Presiden Jokowi mengunjungi mulai dari Taman Balekambang, Pasar Mojosongo, dan Pasar Gede.
"Habis ini mengunjungi Pasar Harjodaksino dan Pasar Gading," katanya saat mendampingi Presiden Jokowi di Pasar Gede Solo.
Ia berharap bantuan yang disalurkan Presiden Jokowi saat berkunjung ke Surakarta kali ini bisa memicu percepatan pemulihan ekonomi.
"Yang jelas pasar tradisional sudah mulai bangkit lagi pascapandemi, harapannya dengan adanya bantuan Presiden Jokowi, maka bisa men-'triger' (memicu) lagi percepatan pemulihan ekonomi, terutama untuk para pedagang pasar dan UMKM," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Roy Suryo Endus Manuver 'Balik Kanan' Eggi Sudjana soal Ijazah Jokowi, Ada Apa?
-
Hadiah Raja Saudi ke Jokowi Jadi Bancakan, Kisah Skandal Kuota Haji Bermula
-
IKN Nusantara: Narasi Kian Meredup Meski Pembangunan Terus Dikebut?
-
Gaya Gibran Curi Perhatian, Makna Tas Noken yang Melingkar di Lehernya Saat Tiba di Papua
-
Gaya Gibran Saat Kunker ke Papua: Kalungkan Noken dan Disambut Tari Tifa di Biak
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang