SuaraBekaci.id - Aktor Gary Iskak ditangkap Polda Jawa Barat dalam kasus kepemilikan narkoba jenis sabu. Gary Iskak ditangkap di tangkap di kawasan Pasir Putih, Bandung, Jawa Barat.
Menurut Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Ibrahim Tompo, saat penangkapan Gary Iskak, polisi menemukan alat hisap dan korek.
"Ada alat hisap dan korek serta sisa pemakaian sabu," ujar Kombes Ibrahim Tompo mengutip dari Suara.com, Selasa (24/5/2022).
Gary ditangkap tidak sendirian. Ia dtangkap bersama empat orang rekannya. Dari hasil pemeriksaan urine, kelima orang tersebut termasuk Gary Iskak positif menggunakan sabu-sabu.
Baca Juga: Gary Iskak Pakai Narkoba Lagi, Padahal Pernah Sakit Parah dan Kena Hoax Meninggal
Sementara itu, istri dari Gary Iskak, Richa Novisha, satu jam setelah kabar penangkapan sang suami menyeruak sempat mengunggah status di instastory akun Instagram miliknya.
Richa menuliskan, "Wrong time, wrong place, be strong, you,"
Diunggahan kedua, Richa juga meminta semua pihak untuk bisa menunggu terlebih dahulu tanpa memberikan penghakiman di kasus yang menjerat suaminya tersebut.
"Jadi mohon, untuk teman-teman netizen semua, media, kasih kami waktu untuk semua. Jangan hakimi apapun sebelum kalian tahu kebenarannya. Allah bersama kami kalian semua. Doakan ya," unggahnya.
Gary Iskak bukan pertama kali terjerat kasus narkoba. Pada 21 September 2007, aktor 48 tahun itu juga sempat ditangkap di kasus narkoba. Ia divonis delapan bulan penjara di kasus pertama.
Baca Juga: Selain Gary Iskak, Empat Rekannya Juga Ditangkap Polisi, Positif Sabu
Belakangan publik mengetahui bahwa Gary Iskak sempat hijrah dan ia juga sempat mengalami penyakit liver.
Berita Terkait
-
Cantiknya Richa Novisha Kenakan Gaun Pengantin Testimo di Muffest 2024
-
Mantap Pakai Hijab, Richa Novisha Ceritakan Perjalanan Dapat Hidayah
-
Lebih Banyak dari Kurnia Meiga, Gary Iskak Nafkahi Istri Rp50 Ribu Sehari
-
Film Uti Deng Keke Diputar di Bioskop CGV Hari Ini, Mongol Stres Girang
-
Ternyata Ini Fetish Maria Vania, Jadi Lebih Seru Saat Bercinta
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Heri-Sholihin Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tembus 8 Persen, Begini Caranya
-
Penampakan Warung Kelontong Tempat Jualan Obat Terlarang di Bekasi
-
5 Hari Banjir Rob Rendam Desa Hurip Jaya Bekasi: 320 KK Jadi Korban
-
Kampanye Hitam di Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tempuh Jalur Hukum
-
Geger Kapal Tongkang Nyangkut di Jembatan CBL Tambun, Begini Kronologisnya