SuaraBekaci.id - Artis Nikita Mirzani baru baru ini jadi bahwa tertawaan para netizen pasca video viral memperlihatkan dirinya dicuekin oleh pebalap Internasional MotoGP Valentino Rossi.
Video tersebut dibagikan ulang ke berbagai media sosial salah satunya akun gosip Instagram @lambegosiip dengan ditonton ribuan pengikutnya.
Dalam video yang diambil di salah satu arena sirkuit. Nikita tampak memegang kendali kamera. Awalnya ia menyorotkan kameranya ke arah pebalap Internasional Valentino Rossi yang tengah berada di tengah lintasan bersama para kru.
Nyai sapaan akrabnya itu berteriak memanggil namanya dan menghampiri pebalap legendaris tersebut dengan gaya asyik bak teman lama.
"Oh my God, say Hi To Indonesia," teriak Nikita sembari mengajak Valentino Rossi bervideo selfie.
Akan tetapi jangankan menuruti keinginan Nikita untuk menyapa Indonesia, Valentino Rossi malah terkesan cuek meski tersenyum namun berlalu meninggalkan Nikita begitu saja.
Sontak raut wajah merah Nikita tak dapat ia sembunyikan meski dalam balutan senyuman. Kekecewaan jelas terpancar dari wajah Nyai, panggilan untuk Nikita.
Dengan tetap mempertahankan senyumnya, Nikita tetap melanjutkan videonya menyapa pembalap lain.
Kontan video ini pun mengundang tawa dari ribuan warganet yang menyaksikannya. Mereka begitu puas dengan peristiwa memalukan yang menimpa Nikita.
"Gitu kok di upload, kalau aku sih malu," komen akun @nalurit***.
"Hadiah biasa mempermalukan orang," timpal yang lain @ode***.
"Mampus, mau nyoba nyinyir internasional gak," tambah akun @yourne***.
"Malu banget gw kalau jadi lu nik," tawa akun @tond***.
"Uraa, malunya ya Allah berasa sampai sini," sahut @indah***.
Dan diikuti ribuan tawa lain atas kejadian ini.
Tag
Berita Terkait
-
Mulan Jameela Pamer Muka Serius saat Rapat DPR, Netizen Malah Bandingkan Kinerjanya dengan Krisdayanti
-
Malu Banget! Sudah Terlanjur Makan, Ternyata Salah Datang Kondangan
-
Viral Momen Pilu Sejoli Menikah di Depan Ibu yang Sedang Terbaring Sakit, Banjir Air Mata Usai Ijab Kabul
-
Sok Akrab ke Valentino Rossi, Nikita Mirzani Malah Kena Malu Dicuekin
-
Viral! Asyik Manggung, Musisi Ini Tiba-tiba Dicolek Driver Ojol yang Mau Antar Pesanan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol