SuaraBekaci.id - Acara halal bihalal biasanya menjadi hal yang ditunggu umat muslim yang bersosialisasi dengan kehidupan sekitar seperti lingkup sekolah dan pekerjaan.
Acara beramah tamah dan saling bermaafan antar rekan kerja atau teman sekolah adalah hal berkesan yang terjadi hanya setahun sekali.
Terkadang ada ada saja moment tak terduga saat acara halal bihalal berlangsung entah itu moment lucu menggelitik hingga haru biru.
Seperti yang terjadi dalam postingan akun media sosial Tiktok @nukymaulana29 yang sukses mengundang gelak tawa para netizen.
Dalam postingan berupa video tersebut tampak sebuah acara halal bihalal yang diselenggarakan di salah satu sekolah menengah atas.
Tampak dalam video para guru berpakaian seragam berjajar memanjang di halaman sekolah berlatar dinding warna biru, sementara ratusan murid juga berjajar berhadapan dengan deretan para guru.
Suasana khidmat acara ramah tamah usai hari Raya Idul Fitri itupun terpampang indah dari video berdurasi singkat itu.
Akan tetapi saat barisan murid putih abu abu bagian depan satu persatu berjalan menyalami para guru terjadi sebuah insiden memalukan disana.
Adalah seorang murid laki laki bertubuh tambun dengan mengenakan masker tampak terlalu bersemangat untuk menyalami para guru, atau entah karena apa kakinya tiba tiba menyandung sesuatu yang membuat dirinya hilang keseimbangan nyaris terjungkal ke depan.
Baca Juga: ASN Pemkot Mataram Diizinkan Pulang Rayakan Lebaran Topat Usai Apel dan Halal Bihalal
Beruntung tubuhnya yang menabrak bagian punggung teman dapat dengan segera menormalkan keadaan dan dengan santai kembali berjalan melanjutkan halal bihalal.
Berita Terkait
-
Prediksi Cak Nun Viral Lagi: Utang Indonesia Menggunung pada 2025, Ada Menteri Undur Diri
-
Arra Bocah Viral Dihujat: Terlalu Dewasa atau Korban Ambisi Orang Tua?
-
Viral Oknum Patwal Diduga Tendang Pemotor hingga Bikin Polisi Minta Maaf, Begini Peraturannya
-
Minta Pramono Tetap Jalankan Program Sarapan Bergizi Gratis, Pengamat: Ini Peluang Dongkrak Kepercayaan Publik
-
Viral Wanita Lapor Polisi Usai Kehilangan iPhone, Respons Petugas Banjir Pujian
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
-
Enjoy Soal Persaingan Lini Depan, Septian Bagaskara: Pelatih Punya Wewenang
-
Lepas Pelatih Kiper demi Timnas Indonesia, Bos Dewa United FC Ucap Pesan Menyentuh
-
Patrick Kluivert Harus Coret 6 Pemain Jelang Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Tersingkir?
-
Dulu Calon Bintang Timnas Indonesia, Jagoan Indra Sjafri Malah Ditendang Klub Kasta Terbawah
-
Antusiasme Go Ahead Eagles Lepas Dean James ke Timnas Indonesia
Terkini
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir