SuaraBekaci.id - Petugas memberlakukan sistem contra flow di Jalan Tol Jakarta-Cikampel KM 47 padda Rabu (4/5/2022) siang. Pemberlakuan contra flo tersebut membuat arus lalu lintas menuju Cikampek menjadi ramai lancar.
Kondisi arus balik menuju Jakarta pada Rabu terpantau lengang dan terlihat lebih banyak kendaraan yang menuju arah Cikampek.
Terlihat banyak kendaraan roda empat yang menuju arah Cikampek yang didominasi oleh mobil pribadi dan bus.
Sistem contra flow ini dimulai dari KM 47 hingga 65. Menurut keterangan dari PT Jasa Marga contra floww telah diberlakukan sejak pukul 10.17 WIB.
Manajer Transaksi Tol Cikampek Ahmad Zamzuri mengatakan penerapan sistem contra flow pada KM 47 hingga 65 ini akan terus diberlakukan hingga beberapa hari ke depan.
Menurutnya sistem contra flow ini akan terus diterapkan hingga arus lalu lintas berjalan normal karena pada jalur A saat ini masih mengalami kepadatan.
"Sampai lalu lintas normal waktunya tergantung kondisi belum bisa ditentukan sampai kapan karena lalin jalur A masih padat," katanya dikutip dari Antara.
"Sementara ini contra flow dari KM 47 sampai 65 kondisi normal," demikian Ahmad Zamzuri.
Berita Terkait
-
Bus Tingkat Jadi Tren Baru Liburan Jarak Jauh yang Lebih Mewah
-
Arus Balik Nataru 2026 Dibayangi Kepadatan Tol, Polda Metro Siapkan 5 Skema Rekayasa Lalu Lintas Ini
-
Arus Balik Natal 2025: Volume Kendaraan Melonjak, Contraflow Tol Jakarta-Cikampek Mulai Diterapkan!
-
Contraflow Tol Cikampek Dihentikan, Arus Lalu Lintas Kembali Normal
-
Arus Japek Membeludak saat Libur Natal, Rekayasa Contraflow Diperpanjang hingga KM 65!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
Dua Penerjun Tewas di Pangandaran
-
Ribuan Buruh Jawa Barat 'Serbu' Jakarta: Tuntut KDM Batalkan Keputusan UMSK 2026
-
BRI Gelar Trauma Healing untuk Anak-anak Terdampak Banjir di Sumatera
-
KPK Panggil Eks Sekdis CKTR Bekasi, Jejak Suap Proyek Makin Jelas?