SuaraBekaci.id - Pasangan Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie mengaku sudah kapok menggunakan narkoba jenis sabu. Kini keduanya sudah bebas usai menjalani rehabilitasi.
Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zaenab mengatakan, bahwa kliennya berjanji bakal menjauh dari narkoba.
Pasangan yang menikah pada 2010 itu ingin menjalani hidup yang lempeng saja. "Optimis menjalani hidupnya ke depan," kata Wa Ode, dikutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Senin,(25/4/2022).
Tak hanya itu, Wa Ode mengatakan kliennya mengambil hikmah besar atas kejadian tersebut. Nia dan Ardi juga berpesan kepada publik agar tak ada lagi orang yang merusak diri dengan mengonsumsi barang haram tersebut.
"Berharap bisa lebih baik lagi," tambahnya.
Seperti diketahui, berdasar hasil banding yang diputus majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat pada 29 Maret 2022, Nia dan Ardi divonis menjalani rehabilitasi selama 8 bulan.
Namun, lantaran waktu rehabilitasi yang dijalani Nia dan Ardi telah melebihi hasil putusan, maka keduanya dibebaskan.
Berita Terkait
-
Muda-mudi di Samarinda Ini Ditangkap, Diduga Nekad Ingin Pesta Sabu di Bulan Puasa
-
Seorang Nelayan Nekad Edarkan Sabu di Kubu Raya, JS Ngaku Ambil dari Seseorang di Pasar Flamboyan
-
TNI AL Gagalkan Transaksi 3 Kg Sabu dari Malaysia
-
Keterlibatan Chandrika Chika di Kasus Putra Siregar Terungkap, Zidan dan Tri Suaka Dihujat
-
Jejak Kasus Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Hingga Akhirnya Bebas
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar