SuaraBekaci.id - Penumpang pejalan kaki melalui Pelabuhan Merak, Banten yang hendak menyeberang ke Pelabuhan Bakauheni Lampung, pada Minggu (24/4) masih tampak lengang dan tidak terlihat lonjakan aktivitas pemudik Lebaran.
"Kami belum melihat lonjakan penumpang pejalan kaki, " kata Nurman salah seorang petugas PT Pelabuhan Merak, Minggu (24/4/2022).
Saat ini, penumpang pejalan kaki yang didominasi para pekerja pabrik di kawasan industri Tangerang, Cikarang, Jakarta, Bekasi dan Bogor belum mudik.
Kemungkinan mereka para pekerja itu belum menerima tunjangan hari raya (THR).
Biasanya, kata dia, pemudik pejalan kaki setelah menerima THR membludak dan memadati sejumlah loket penjualan tiket di Pelabuhan Merak.
Berdasarkan data PT ASDP Merak jumlah penumpang pejalan kaki sepanjang Sabtu (23/4) tercatat 1.144 orang.
"Kebanyakan pemudik pejalan kaki itu untuk berlebaran ke sejumlah daerah di Lampung dan Palembang, " katanya.
Ia mengatakan, mudik Lebaran tahun ini dilonggarkan, namun penumpang syaratnya harus sudah divaksin booster.
PT ASDP Merak juga membuka pelayanan vaksin booster guna kemudahan penumpang untuk dilakukan vaksinasi. [ANTARA]
Tag
Berita Terkait
-
Terjebak Macet Berjam-jam di Pelabuhan Merak, Warga asal Tangerang dan Pandeglang: ASDP Tidak Siap Sambut Arus Mudik
-
Mudik Lebaran, Pelabuhan Merak Macet Parah Hingga 2 Kilometer, Mobil Pribadi dan Truk Logistik Tertahan Berjam-Jam
-
Truk Ekspedisi Padati Pelabuhan Merak, Hindari Pembatasan Saat Arus Mudik Lebaran 2022
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung