SuaraBekaci.id - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengaku terkesima saat berkunjung ke Kampung Bali di Kelurahan Harapan Jaya, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat, Rabu (20/4/2022).
Ridwal Kamil datang ke Kampung Bali ditemani oleh Plt Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto. Kedatagan keduanya disambut sejumlah tokoh kampung Bali dan pejabat lokal setempat mulai dari Camat Bekasi Utara dan Lurah Harapan Jaya.
Saat tiba di kampung Bali, Ridwan Kamil mengatakan suasana Kampung Bali terasa seperti berkunjung di Pulau Dewata Bali.
"Terasa seperti di Bali, dengan adanya tarian, instrumen khas bali, pakaian khas bali. Luar biasa penyambutannya menampilkan kesenian musik berciri khas Bali," ujar pria yang akrab disapa Kang Emil tersebut.
Ridwan Kamil juga mengatakan keinginannya untuk mengembangkan Kampung Bali Bekasi Utara sebagai destinasi wisata budaya.
“Untuk dikembangkan sebagai destinasi wisata budaya, sebagai edukasi bagi masyarakat dengan mengetahui budaya yang ada di Kota Bekasi. Saya juga menjadwalkan untuk menginap di Kampung Bali Kota Bekasi,” kata Ridwan Kamil
Sementara Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto menyambut baik atas kunjungan Gubernur Jawa Barat ke Kampung Bali Bekasi Utara.
“Menjadi kesempatan baik untuk kita, Pak Gubernur berkunjung dan akan mengembangkan Kampung Bali sebagai destinasi wisata budaya. Kota Bekasi sebagai kota dengan masyarakat yang heterogen, ragam budaya, namun ini menjadi penguat kita untuk bersatu, saling mengenal serta menghormati serta menjadi kesadaran bersama untuk membangun Kota Bekasi," kata pria yang akrab disapa Mas Tri tersebut. [HUMAS PEMKOT BEKASI]
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol