
SuaraBekaci.id - Pasangan artis papan atas Rizky Billar dan Lesty Kejora baru baru ini dibuat panas oleh segelintir warganet yang secara sadis melakukan body shaming kepada buah hati mereka.
Video tanggapan pembullyan terhadap anak Lesty dan Rizky bahkan memenuhi laman berbagai media sosial mulai Tiktok, Instagram hingga Twitter.
Dalam kunjungan Maia Estianty ke rumah Billar yang kemudian diunggah melalui Kanal Youtube MAIA ALELDUL TV, Billar dan Lesty mengungkapkan fakta mengejutkan.
Mereka menyatakan akan memberikan ganjaran dan efek jera yang sesuai untuk para penghina buah hatinya.
Baca Juga: Batal Hari Ini, Rizky Billar dan Lesti Kejora Jalani Pemeriksaan Kasus DNA Pro Besok
"Jujur baru kali ini ngomong ke Kaka, untuk orang ini dikasih pelajaran," ungkap Lesty. "Dede bilang semua," ucap Lesty yang disambung Billar," ya siapa duluan yang nyangkutlah".
"Yang pasti penghinaan bentuknya ke fisik ya, padahal Alhamdulillah fisik anak kami tak ada kurang satu apapun ya," ucap Billar.
Bentuk penghinaan fisik yang melebihi batas itu ia jabarkan dengan wajah yang berkaca-kaca seolah rasa sakit jelas tergambar disana.
"Menghina sampai sejauh itu, yang dikatain maaf binatanglah, hewanlah," kata suami Lesty dengan nafas tertahan.
"Ketika yang dihina Billar gak masalah gitu lho, angin lewatlah, tapi ketika anak apalagi status sebagai ayah ya, Billar gak terima kalau yang dibawa anak,"
Parahnya lagi, Billar kembali mengungkapkan fakta tak terduga bahwa aksi pembullyan bahkan hingga ancaman pernah juga mereka terima saat sang bayi masih dalam kandungan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Islam Melarang Umbar Aib Pasangan, Bagaimana Kaitannya dengan Perceraian Baim Wong dan Paula?
-
Sering Dianggap Jadi Artis Jalur Popularitas Ayah, Kaneishia Yusuf Akui Sempat Kena Mental
-
Jadi Kebiasaan Sehari-hari, Kaneishia Yusuf Tak Kesulitan Mengaji di Film Pembantaian Dukun Santet
-
Berlarian di Gunung, Tantangan Terberat Aurora Ribero di Film Pembantaian Dukun Santet
-
Komunikasi Rezim Prabowo Disebut 'Belepotan', Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
Terkini
-
BRI Kucurkan KUR Rp42 T, UMKM Pertanian Jadi Prioritas
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender