SuaraBekaci.id - Sosok Maria Vania belakang selalu menyita perhatian publik. Presenter kelahiran 1991 ini kerap wara-wiri tampil di acara televisi.
Sekarang Maria Vania pun aktif di laman Instagram. Akun Instagram miliknya saat ini memiliki 4 juta pengikut. Unggahan dari Maria Vania tentu selalu dipenuhi komentar dari banyak netizen.
Terbaru, Maria Vania unggah foto dirinya tengah bersender di pagar dengan latar belakang sebuah gunung. Di unggahan tersebut, Vania menyebutkan lokasi tengah berada di Puncak, Bogor.
Sontak saja unggahan dari Maria Vania ini pun banyak dikomentari para netizen. Komentar didominasi lebih kaum Adam. Mereka gagal fokus dengan bentuk tubuh Maria Vania yang aduhai.
"Pasti pada ngezoom ya?," tulis akun @mas***
Lalu ada juga netizen yang menuliskan, "Untung udh buka puasa," ungkap akun @har***
"Gunung yg asli sampe malu tuh tutupan pake awan kalah indah soal nya gunung nya," timpal akun lainnya, @abd***
"Sangat estetik gunungnya," tulis akun @syl***
Maria Vania merupakan mojang Bandung yang lahir pada 16 April 1991. Tahun ini ia akan genap berusia 32 tahun.
Baca Juga: Maria Vania Janji Tak Umbar Postingan 'Aneh-Aneh' selama Ramadhan, Netizen Lega
Maria Vania mulai dikenal ketika ia memenangkan perlombaan model di ajang Aneka Yess.
Tidak hanya itu, ia juga merambah dunia seni peran serta presenter berbagai acara televisi. Yang terbaru, ia didapuk sebagai co-host dari One Man Show yang dipandu oleh host terkenal Tukul Arwana.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol