SuaraBekaci.id - Karim Benzema mencetak tiga gol alias hat-trick ke gawang Chelsea pada leg pertama babak perempat final Liga Champions pada Kamis (7/4/2022) dinihari WIB di Stamford Bridge.
Catatan tiga gol Benzema tidak hanya mengantarkan Real Madrid meraih kemenangan di 3-1 di leg pertama, namun juga terasa sangat spesial karena pemain Prancis itu tengah menjalani puasa Ramadhan.
Usai pertandingan, Karim Benzema mengaku bahwa kondisinya saat ini tetap bugar meski menjalani puasa Ramadhan saat melakoni pertandingan.
"Tidak ada dampak untuk permainan, (puasa) Ramadhan adalah bagian dari hidup saya dan di agama saya, berpuasa adalah kewajiban," kata Benzema mengutip dari Sport Bible.
"Bagi saya, itu sangat penting dan saya merasa baik ketika saya berpuasa," tegasnya.
"Saya bersyukur berada dalam kondisi kesehatan yang baik saat ini,"
Terkait pertandingan melawan Chelsea, Karim Benzema menyebut bahwa kemenangan itu adalah hasil kerja keras tim.
"Ini adalah malam-malam ajaib di Liga Champions sepanjang yang kami jalani,"
"Kami datang ke sini untuk menunjukkan siapa kami. Kami datang ke London untuk membuktikan siapa sebenarnya Real Madrid,"
Baca Juga: Membayangkan Real Madrid Tanpa Benzema, Bisa Apa?
Sementara itu, pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti mengaku kehabisan kata-kata untuk gambarkan striker andalannya tersebut.
"Bagaimana menggambarkan Benzema? Saya tidak punya kata-kata. Saya hanya akan mengatakan Big Karim," ucap pelatih asal Italia tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar