SuaraBekaci.id - Top berita menarik pada Rabu (6/4/2022) akan kembali Suarabekaci.id ulas pada hari ini Kamis (7/4/2022).
Berita menarik Suarabekaci.id pada kemarin diantaranya ada Mantan Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi tarik uang camat-ASN untuk bangun glamping mewah di Puncak Bogor.
Marshel Widianto bakal diperiksa polisi, unggah status singgung soal tuhan, harga gas LPG 5 dan 12 kilogram bakal naik.
Munarman divonis tiga tahun penjara, segini ternyata harga foto syur Dea Onlyfans yang dibeli Marshel Widianto.
1. KPK Kuliti Kasus TPPU, Mantan Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi Tarik Uang Camat-ASN Untuk Bangun Glamping
Mengerikan, mungkin kata itu tepat ditunjukkan kepada mantan Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi tersangka kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Kabar terbaru, KPK menduga bahwa Rahmat Effendi memerintahkan penarikan uang dari para camat dan aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kota Bekasi untuk membangun glamour camping (glamping) atas nama pribadi.
2. Esok Akan Diperiksa Polisi, Marshel Widianto Unggah Status Singgung Soal Tuhan
Komedian dengan inisial M yang membeli 76 foto dan video syur Dea Onlyfans akhirnya terungkap. Ia adalah Marshel Widianto, komika yang tengah naik daun.
Mengutip dari Suara.com, Marshel dijadwalkan akan diperika kepolisian pada Kamis (7/4/2022) pukul 10:00 WIB.
3. Harga Gas LPG 5 dan 12 Kilogram Bakal Naik Gara-gara Peraturan Baru Ini
Harga gas LPG 5 dan 12 kilogram berpotensi naik. Penyebabnya, ada regulasi baru yang dikeluarkan pemerintah yang mengatur pajak bagi penyalur gas LPG 5 dan 12 kilogram.
Peraturan itu tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 62/PMK.03/2022 tentang Pajak Pertambahan Nilai (PPN) atas Penyerahan Liquified Petroleum Gas (LPG) Tertentu.
Tag
Berita Terkait
-
Mahasiswa Ancam Gelar Demo Soal Presiden Jokowi 3 Periode, Marshel Widianto Beli Video Syur Dea OnlyFans
-
Fakta Menarik dari Komedian Marshel Widianto Pernah Jadi Debt Collector Hingga Tersandung Kasus Video Syur Dea OnlyFans
-
Diperiksa Hari Ini, Penyidik akan Cecar Alasan Marshel Widianto Beli Konten Dea OnlyFans
-
Hari Ini, Marshel Widianto Diperiksa Terkait Pembelian Video Syur Dea OnlyFans
-
Marshel Widianto Pernah Nonton Langsung Adegan Syur di Red District Belanda
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74