SuaraBekaci.id - Komedian dengan inisial M yang membeli 76 foto dan video syur Dea Onlyfans akhirnya terungkap. Ia adalah Marshel Widianto, komika yang tengah naik daun.
Mengutip dari Suara.com, Marshel dijadwalkan akan diperika kepolisian pada Kamis (7/4/2022) pukul 10:00 WIB.
"Iya jam (diperiksa)," kata sumber Suara.com
Pihak pengacara Marshel pun sudah membenarkan bahwa kliennya itu akan diperiksa polisi.
"Surat panggilan sudah ada. Saya akan dampingi dalam pemeriksaannya," kata Machi Ahmad.
Setelah sempat mengunggah Instastory, Marshel menuliskan status di feed Instagram miliknya.
Di unggahan itu, Marshel meminta maaf soal kenakalannya namun ia menyebut bahwa dirinya tidak bertindak kriminal.
"Maafkan Kenakalanku ya teman-teman. Aku emang nakal, tapi gak mau kriminal. Sampai jumpa besok pukul 10 pagi," tulis Marshel dengan disertai emot senyum.
Unggahan Marshel ini pun mendapat respon dan like dari para warganet, tak terkecuali para figur publik.
Sebelumnya konten kreator, Dea Onlyfans pada Maret lalu ditangkap pihak kepolisian di Malang, Jawa Timur. Ia lalu dibawa ke Polda Metro Jaya untuk diperikasa. Dea pun ditetapkan menjadi tersangka namun tidak ditahan.
Dea Onlyfans dijerat Pasal 27 ayat ( 1) juncto pasal 45 ayat ( 1) undang undang nomor 19 Tahun 2016 tentang perubahan atas Undang Undang Nomor 11 Tahun 2008 Tentang ITE dan atau Pasal 4 ayat ( 1) Juncto Pasal 29 dan atau pasal 4 ayat ( 2 ) Juncto Pasal 30 dan atau Pasal 8 Juncto Pasal 34 dan atau Pasal 9 Juncto Pasal 35 dan atau Pasal 10 Juncto Pasal 36 Undang Undang Nomor 44 Tahun 2008 Tentang Pornografi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar