SuaraBekaci.id - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mendata setidaknya ada dua lokasi tergenang banjir akibat hujan deras yang mengguyur daerah itu sepanjang Selasa sore
Anggota Pusat Pengendalian dan Operasi (Pusdalops) BPBD Kabupaten Bekasi Andika Rahmat mengatakan lokasi pertama genangan banjir terpantau di wilayah Kelurahan Jatimulya, Kecamatan Tambun Selatan.
"Lokasi pertama berdasarkan info dari relawan Kelurahan Tangguh Bencana (Katana) genangan setinggi 120 centimeter di Jatimulya mengarah ke pintu Tol Bekasi Timur," kata Andika, mengutip dari Antara, Rabu (6/4/2022).
Sedangkan lokasi kedua terpantau di Perumahan Villa Mutiara Wanajaya, Desa Wanajaya, Kecamatan Cibitung. Genangan yang merendam permukiman warga tersebut setinggi 80 centimeter.
"Kalau yang di Perumahan Villa Mutiara Wanajaya kini sudah berangsur surut," ucapnya.
Di saat bersamaan, kata dia, hujan dengan intensitas tinggi juga terjadi di Kota Bekasi. Beberapa wilayah yang dialiri Kali Bekasi terpantau telah mengalami banjir.
Pihaknya tengah melakukan koordinasi bersama BPBD Kota Bekasi terkait informasi ketinggian air sehingga warga di Kabupaten Bekasi yang wilayahnya dilewati aliran Kali Bekasi bisa melakukan evakuasi.
"Infonya di Kota Bekasi kan juga hujan deras. Komplek IKIP di sana sudah banjir. Makanya kami koordinasi terus agar warga di Tambun Utara dan Babelan bisa antisipasi kenaikan tinggi muka air,"
Baca Juga: Banjir Rendam Sejumlah Wilayah di Kota Tangerang, Warga: Banyak Motor Mogok
Berita Terkait
-
Banjir Rendam Sejumlah Wilayah di Kota Tangerang, Warga: Banyak Motor Mogok
-
Puluhan Rumah di RT 07 Duri Kepa Jakarta Barat Terendam Banjir
-
Diguyur Hujan Deras Sejak Sore, Ruas Jalan D.I Panjaitan Banjir Setinggi 50 cm
-
Diguyur Hujan Berjam-jam Wilayah Bekasi dan Sekitarnya Dikepung Banjir, Kalimalang Macet Total
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar