SuaraBekaci.id - Saddil Ramdani tak bisa membela timnas Indonesia di SEA Games 2021. Hal ini lantaran jadwal SEA Games bentrok dengan klub yang dibela Saddil, Sabah FC.
Saddil sendiri di akun TikTok miliknya sudah menjelaskan bahwa alasannya tak bisa membela timnas Indonesia karena pihak klub tak memberikan lampu hijau.
Diakui oleh Saddil bahwa dirinya memang sudah mendapat surat panggilan dari PSSI untuk bela timnas.
"Tapi tahun ini tak bisa ikut SEA Games, Saddil baru diperbolehkan membela timnas pada 24 Mei. Sedangkan SEA Games mulai 6-23 Mei, jadi tak bisa ikut," kata Saddil saat live di akun TikTok miliknya.
Di live TikTok itu, Saddil juga menyebut bahwa mungkin pihak PSSI bisa berkomunikasi langsung dengan pelatih Sabah FC, Ong Kim Swee.
Ditegaskan Saddil bahwa Sabah FC masih harus melakoni sejumlah pertandingan penting di Liga Malaysia. "Mungkin PSSI bisa bicara langsung dengan pelatih,"
Absennya Saddil karena harus membela klub Sabah FC membuat geram suporter Indonesia. Akun Sabah FC pun jadi sasaran kemarahan para suporter.
Di postingan akun Instagram Sabah FC ramai komentar dari suporter Indonesia. Mayoritas mempopulerkan tagar Saddil for Timnas.
"#SADDILFORTIMNAS," tulis akun @roy***
Baca Juga: Saddil Ramdani Dilarang Gabung Timnas U-23 di SEA Games 2021, Sabah FC Kena Getahnya
"#saddilfortimnas," tambah akun lainnya.
"Saddill For Indonesia National Team," timpal akun @dzi***
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74