
SuaraBekaci.id - Isu perceraian kembali muncul di kalangan artis Tanah Air. Kali ini menyeret nama Medina Zein yang disebut cerai dengan suaminya.
Menanggapi hal itu, Medina Zein tidak berani memberikan konfirmasi jelas soal isu perceraiannya dengan Lukman.
"Mohon maaf belum bisa klarifikasi, minta doanya saja yang terbaik. Sekarang lagi sama-sama healing dulu, cooling down dulu," kata Medina Zein di akun YouTube Seleb Oncam News pada Rabu (30/3/2022).
"Karena ketika ambil keputusan lagi emosi itu kan nggak baik. Jadi pengen tenang dulu dan berpikir ke depannya," sambungnya lagi.
Baca Juga: Berkonflik, Medina Zein dan Lukman Azhari Sudah Tak Tinggal Serumah
Perihal postingannya di Instagram yang menuduh Lukman Azhari berselingkuh, Medin Zein berdalih saat itu emosinya tengah tidak stabil.
"Memang itu ada kabarlah dari orang. Dan waktu itu panas karena semakin banyak masukan," tuturnya.
Sehingga, dia sedikit menyesal mengumbar konflik rumah tangganya di media sosial.
"Ternyata aku pikir, aku diam saja, berpikir sendiri, ambil keputusan sendiri tanpa masukan terlalu banyak pihak. Jadi untuk ke depannya lebih bijak pakai media sosialnya," ucapnya.
Apalagi, Medina Zein juga belum mencoba berkomunikasi dengan Lukman Azhari terkait permasalahan ini.
Baca Juga: Medina Zein Jawab Kabar Sudah Ceraikan Lukman Azhari
"Permasalahan kemarin. Aku juga belum dapet klarifikasi kejadian sebenarnya gimana karena kita belum ada obrolan jauh ke sana," tutur Medina Zein lagi.
Berita Terkait
-
Apa Itu Nafkah Mutah? Paula Verhoeven Bakal Terima Rp1 M dari Baim Wong
-
Paula Verhoeven Divonis Selingkuh, Hotman Paris Pasang Badan dan Anggap Hakim Keliru
-
Geger! Paula Verhoeven Adukan Hakim Cerai ke Komisi Yudisial, Baim Wong Ikut Terseret?
-
Bantahan Paula Verhoeven usai Dinyatakan Terbukti Selingkuh: Ini Fitnah Terlalu Jauh
-
Pria Diduga Selingkuhan Batal Bersaksi, Awal Petaka Paula Verhoeven di Putusan Cerai
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah
-
Resmi Jabat Ketua Umum PERBANAS 20242028, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional